5 Kuliner Murah di Bogor, Ada Bakso Boboho hingga Pepes Sagu
loading...
A
A
A
3. Pepes Sagu
Jika Anda mencari camilan ketika berada di Kota Bogor, pepes sagu bisa menjadi pilihan. Makanan unik yang satu ini bisa ditemukan di Jalan Suryakencana. Dari aneka macam pepes sagu, ada tiga yang jadi andalan yakni pepes sagu pisang keju, pepes sagu keju, dan pepes sagu nangka.
Makanan yang satu ini sangat nikmat karena saat digigit, sagunya terasa lembut dan wangi. Harganya pun sangat terjangkau yakni Rp3.500. Cocok sekali untuk mengganjal perut dan memanjakan lidah ketika sedang lapar.
4. Lumpia Bogor
Selain Semarang, Bogor juga punya lumpia yang khas. Untuk mencicipi makanan ini, Anda bisa menemukannya di Jalan Suryakencana. Satu potong lumpia ukurannya besar dan rasanya nikmat.
Dengan Rp9 ribu, Anda sudah bisa mencoba kuliner unik yang bahannya terbuat dari bengkoang. Dijamin bikin membuat ketagihan untuk membelinya dalam jumlah banyak.
5. Laksa Bogor