Profil 12 Member TREASURE, Lengkap dengan Hasil Tes MBTI-nya

Kamis, 04 November 2021 - 16:50 WIB
loading...
A A A
6. YOON JAEHYUK

Profil 12 Member TREASURE, Lengkap dengan Hasil Tes MBTI-nya

Foto: YG Entertainment

Nama panggung: Yoon Jaehyuk
Nama asli: Yoon Jae Hyuk
Nama Inggris: Kevin
Posisi: Rapper, Vocalist
Tanggal lahir: 23 Juli 2001
Zodiak: Leo
Tinggi badan: 178 cm
Berat badan: 63 kg
Gol. darah: O
MBTI: INFP

Lahir di Yongin, Provinsi Gyeonggi, Korea Selatan. Sebelum menjadi trainee di YG, ternyata Jaehyuk sempat ditawari beberapa agensi besar Korea seperti SM, JYP, CUBE, Woollim, Pledis, dan Yuehua Entertainment. Jaehyuk mempunyai daya tarik visual pada wajah dan mata kirinya.

7. ASAHI

Profil 12 Member TREASURE, Lengkap dengan Hasil Tes MBTI-nya

Foto: YG Entertainment

Nama panggung: Asahi
Nama asli: Hamada Asahi
Nama Inggris: Arthur
Posisi: Vocalist, Visual
Tanggal lahir: 20 Agustus 2001
Zodiak: Leo
Tinggi badan: 173 cm
Berat badan: 57 kg
Gol. darah: AB
MBTI: INFP

Lahir di Jepang, Asahi merupakan salah satu member yang berhasil menarik banyak perhatian karena visualnya. Asahi memiliki 1 adik perempuan dan 1 kakak perempuan.

Selain visualnya yang luar biasa, ia juga sudah belajar membuat lagu sejak duduk di bangku SMP dan memiliki suara yang merdu. Asahi juga tidak diragukan lagi dalam kesukaannya terhadap sepak bola. Ia dapat menendang bola tanpa henti sampai 1000 kali!

8. BANG YEDAM
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Daftar Penghargaan yang...
Daftar Penghargaan yang Diterima TREASURE, Tahun 2021 Paling Banyak!
Makna dan Lirik Lagu...
Makna dan Lirik Lagu TREASURE 'BONA BONA' serta Terjemahan Indonesia-nya
Pamer Foto Bareng Member...
Pamer Foto Bareng Member TREASURE, Ayu Ting Ting: Senengnya Iqis Ketemu Idola
Selain TREASURE, Ini...
Selain TREASURE, Ini Daftar Idol YG Entertainment yang Pilih Lepas Kontrak
Bang Ye Dam dan Mashiho...
Bang Ye Dam dan Mashiho Hengkang, TREASURE Berlanjut dengan 10 Anggota
Treasure Bakal Sapa...
Treasure Bakal Sapa Penggemar di Tanah Air, Catat Tanggalnya
TREASURE Rilis Lagu...
TREASURE Rilis Lagu HELLO, Langsung Puncaki Tangga Lagu Dunia
5 Potret Ganteng Jeongwoo...
5 Potret Ganteng Jeongwoo Treasure yang Ulang Tahun ke-18
Profil dan Fakta Menarik...
Profil dan Fakta Menarik Asahi TREASURE yang Ulang Tahun ke-21
Rekomendasi
Trump 2.0: Sikap Kita?
Trump 2.0: Sikap Kita?
Viral! Rutan Pekanbaru...
Viral! Rutan Pekanbaru Diduga Jadi Tempat Dugem Tahanan
5 Anak Perusahaan Duta...
5 Anak Perusahaan Duta Palma Didakwa Rugikan Keuangan Negara Rp4,7 Triliun
Berita Terkini
Profil dan Biodata Fira...
Profil dan Biodata Fira Cantika, Penyanyi Dangdut Muda Asal Malang
35 menit yang lalu
Istana Buckingham Tegaskan...
Istana Buckingham Tegaskan Raja Charles III Tidak Akan Turun Takhta dalam Waktu Dekat
1 jam yang lalu
Pangeran William Tak...
Pangeran William Tak Akan Ampuni Harry, Siapkan Serangan Balik
2 jam yang lalu
Raja Charles III Sewot...
Raja Charles III Sewot Diteriaki Nama Putri Diana, Langsung Beri Tatapan Tajam
3 jam yang lalu
Sinopsis Film Transporter...
Sinopsis Film Transporter 3, Misi Kurir Berbahaya dengan Bom Waktu di Pergelangan Tangan
9 jam yang lalu
Pemeran Serial Harry...
Pemeran Serial Harry Potter Diumumkan, John Lithgow Jadi Dumbledore
9 jam yang lalu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved