Makanan Penyebab Rematik, dari yang Digoreng hingga Terlalu Asin

Rabu, 15 Desember 2021 - 22:00 WIB
loading...
A A A
5. Garam

Menambahkan garam ke makanan kita hampir merupakan naluri bagi banyak orang. Menambahkan rasa asin dengan garam secukupnya biasanya tidak berbahaya. Namun jika pemberian garamnya berlebihan ditambah zat pengawet dapat menyebabkan peradangan.

Baca juga: Awkarin, Rachel Vennya hingga Salim Neuderer Melayat ke Rumah Duka Laura Anna

Makanan olahan dan makanan siap saji seringkali mengandung banyak garam, jadi hindari atau cari pilihan yang rendah garam. Alih-alih menambahkan garam untuk rasa saat Anda memasak, bereksperimenlah dengan bumbu dan rempah-rempah untuk rasa lain.
(nug)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1438 seconds (0.1#10.140)