Jessica Tanoesoedibjo Ungkap Harapannya pada Perayaan Natal dan Tahun Baru 2022

Sabtu, 25 Desember 2021 - 12:27 WIB
loading...
Jessica Tanoesoedibjo...
Jessica Tanoesoedibjo mengingatkan masyarakat Indonesia untuk memanfaatkan momen Natal sebagai kesempatan untuk merenung. / Foto: MPI/Faisal Rahman
A A A
JAKARTA - Putri ketiga Hary Tanoesoedibjo dan Liliana Tanoesoedibjo, Jessica Tanoesoedibjo mengingatkan masyarakat Indonesia untuk memanfaatkan momen Natal sebagai kesempatan untuk merenung dan mengingat kembali akan kedatangan Yesus sebagai sang Juru Selamat.

Dalam Ibadah Natal 2021, Jumat, 24 Desember 2021, MNC Group mengangkat tema Kedatangan-Nya yang Membawa Kebaikan.

Jessica berharap masyarakat bisa mengimplementasikan tema Natal tahun ini dengan mampu membawa kebaikan bagi orang lain di manapun berada.

Baca juga: Hiburan Paling Seru Natal dan Tahun Baru 2022, di Sini Gratis

"Kita turut datang, melayani, memberikan yang terbaik dan bahkan merelakan diri, mengorbankan diri untuk kebaikan orang lain. Maka dari itu, tahun ini tema yang kita angkat adalah Kedatangan-Nya yang Membawa Kebaikan," tutur Jessica kepada MNC Portal.

Wanita kelahiran 15 Juni 1994 ini menambahkan, selama dua tahun belakangan, Indonesia mungkin mengalami banyak sekali bencana dan musibah yang menyebabkan kehilangan.

Dia pun menyampaikan harapannya bagi seluruh masyarakat Indonesia di momen perayaan Natal dan Tahun Baru 2022.

Baca juga: Masih Direnovasi, Rumah Rp2,4 Miliar Milik Gala Sky Belum Ditempati

"Tentunya harapannya, kita semua bisa saling menolong, saling mengulurkan tangan, saling gotong royong dan semoga di 2022 semua makin baik. Kita bisa lebih banyak mengucap syukur atas segala sesuatu yang kita miliki. Pada nantinya bisa lebih tergerak untuk berbagi kasih kepada sesama," ungkapnya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petualangan Seru Titus...
Petualangan Seru Titus dan Kawan-Kawan dalam 'Titus: Mystery of the Enygma'
Komunitas Kebaya Menari...
Komunitas Kebaya Menari Rayakan Natal Bersama Anak Yatim di Panti Asuhan Vincentius Putri
Pangeran Louis Diejek...
Pangeran Louis Diejek Ayahnya usai Dapat Banyak Hadiah Natal
P Diddy Diduga Alami...
P Diddy Diduga Alami Gangguan Jiwa saat Natal, Minta Dirawat di Rumah Sakit
Perayaan Natal Pangeran...
Perayaan Natal Pangeran Harry dan Meghan Markle Terasa Hampa, hanya Ditemani Ibu Mertua
Natal Terakhir Putri...
Natal Terakhir Putri Diana yang Memilukan, Sendirian dengan Makanan yang Dihangatkan Kembali
Bikin Gemas, Pangeran...
Bikin Gemas, Pangeran Louis Kesusahan Bawa Kado Natal: Ayah, Bisakah Kau Membawakannya?
Lyodra Akhirnya Unggah...
Lyodra Akhirnya Unggah Foto Bareng Randy Martin di Momen Natal, Rossa: Eeeaaa
Hadiah Natal Sentimental...
Hadiah Natal Sentimental Ben Affleck untuk Jennifer Lopez di Tengah Proses Cerai
Rekomendasi
Murid SDN 33 Kasipute...
Murid SDN 33 Kasipute Bombana Muntah usai Konsumsi MBG, BGN Minta Maaf
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
Approval Prabowo Tertinggi...
Approval Prabowo Tertinggi di Antara Pemimpin G20, Dave: Kita Patut Bangga
Berita Terkini
Petualangan Seru Wisata...
Petualangan Seru Wisata Kereta di Pegunungan Alpen Swiss, Cuma Rp600 Ribuan!
1 jam yang lalu
Siapa Sahabat Baim Wong...
Siapa Sahabat Baim Wong yang Jadi Teman Curhat Paula Verhoeven di Dalam Kamar?
2 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
5 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
5 jam yang lalu
Diluar Nalar! Tenny...
Diluar Nalar! Tenny Tap Ungkap Kisah Nyata Ruda Paksa Paling Mencekam di Kanal YouTube
5 jam yang lalu
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
5 jam yang lalu
Infografis
5 Senjata Baru Rusia,...
5 Senjata Baru Rusia, Ada Drone Darat dan Robot Mirip Katak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved