Raffi Ahmad Beberkan Alasan Khitan Rayyanza di Usia 1 Bulan

Jum'at, 07 Januari 2022 - 16:41 WIB
loading...
Raffi Ahmad Beberkan...
Raffi Ahmad memberikan alasan kenapa menyunat putra keduanya, Rayyanza Malik Ahmad ketika masih berusia 1 bulan. / Foto: Iinstagram
A A A
JAKARTA - Adik Rafathar Malik Ahmad, Rayyanza Malik Ahmad telah dikhitan. Sang ayah, Raffi Ahmad pun memberikan alasan kenapa menyunat putra keduanya ketika masih bayi.

Raffi menyebutkan bahwa sudah seharusnya anak laki-laki dikhitan, dan semakin kecil semakin baik.

"Karena kayak kemarin Rafathar waktu disunat, masih lari-larian. Jadi pas mau disunat dia kabur-kaburan," kata suami Nagita Slavina itu seperti dikutip dari tayangan video di kanal YouTube KH Infotainment, Jumat (7/1/2022).

Baca juga: Butuh Pemeriksaan Lebih Lanjut, Ashanty Belum Tentu Terinfeksi Omicron

Dari pengalamannya itu, Raffi memutuskan untuk mengkhitan Rayyanza, yang baru berusia satu bulan. "Ya udahlah, pas masih kecil. Jadi baru sebulan baru disunat," ujarnya.

Raffi pada awalnya berniat langsung mengkhitan putranya sesaat setelah lahir. Namun, karena terdapat halangan, akhirnya niatnya itu diurungkan.

Baca juga: Disomasi Doddy Sudrajat, Haji Faisal Mau Minta Maaf tapi Bingung Kesalahannya Apa

"Tadinya pas lahir mau langsung disunat tapi, lupa kehalang karena apa," ucap Raffi.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Nagita Slavina Pakai...
Nagita Slavina Pakai Jam Tangan Emas Rp569 Juta, Seharga Mobil
Raffi Ahmad Doakan Ruben...
Raffi Ahmad Doakan Ruben Onsu yang Mualaf: Semoga Keberkahan Selalu Menyertai
Raffi Ahmad dan Nagita...
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Hadiri Open House Prabowo di Istana Negara
Perjalanan Cinta Luna...
Perjalanan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier, Nagita Slavina Jadi Mak Comblang
Nagita Slavina Pakai...
Nagita Slavina Pakai Abaya Seharga Rp17 Juta, Bisa Jadi Referensi Baju Lebaran
Raffi Ahmad Mudik ke...
Raffi Ahmad Mudik ke Bandung Naik Bus: Lebih Aman dan Nyaman
Nagita Slavina Menangis...
Nagita Slavina Menangis Minta Maaf ke Rafathar Gegara Terlahir sebagai Anak Artis
Girang Timnas Indonesia...
Girang Timnas Indonesia Menang, Raffi Ahmad Peluk Erick Thohir
Raffi Ahmad Disemprot...
Raffi Ahmad Disemprot MUI Buntut Jadikan Janda sebagai Candaan, Langsung Minta Maaf
Rekomendasi
Inovasi AI Diyakini...
Inovasi AI Diyakini Bisa Bawa Dunia Teknologi Semakin Bermanfaat
Legislator Perindo Hadiri...
Legislator Perindo Hadiri Lebaran Sekampung Rawa Buaya: Budaya Betawi Harus Dikembangkan
Mobil Tabrak Kerumunan...
Mobil Tabrak Kerumunan Warga di Festival Hari Lapu Lapu di Vancouver
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Mencintaimu...
Sinopsis Sinetron Mencintaimu Sekali Lagi Eps 124: Tragedi yang Menimpa Emil
3 menit yang lalu
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
33 menit yang lalu
Bunda Iffet Siapkan...
Bunda Iffet Siapkan 100 Seragam Putih untuk Slank sebelum Meninggal
1 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 17: Ancaman Devan Pada Jenny
2 jam yang lalu
Kaka Kenang Perjuangan...
Kaka Kenang Perjuangan Bunda Iffet Selamatkan Slank dari Jerat Narkoba
3 jam yang lalu
Yummy Bites dan Foodbank...
Yummy Bites dan Foodbank of Indonesia Bersinergi Salurkan MPASI Lewat Posyandu
3 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved