Seberapa Bahaya Covid-19 jika Menyerang Penderita Autoimun seperti Ashanty?

Jum'at, 07 Januari 2022 - 17:36 WIB
loading...
Seberapa Bahaya Covid-19...
Artis cantik Ashanty, yang memiliki penyakit autoimun, diyatakan positif Covid-19 setelah pulang dari liburan ke Turki. / Foto: Instagram
A A A
JAKARTA - Sepulangnya dari liburan ke Turki, artis cantik, Ashanty dinyatakan positif Covid-19. Namun, masih belum diketahui varian apa yang menimpa istri Anang Hermansyah tersebut.

Ashanty sebagaimana diketahui, pernah mengaku memiliki penyakit autoimun . Bahkan, dia harus beberapa kali terbang ke luar negeri untuk mengobati penyakitnya itu.

Lantas seberapa bahaya Covid-19 jika menyerang penderita autoimun seperti Ashanty?

Baca juga: Butuh Pemeriksaan Lebih Lanjut, Ashanty Belum Tentu Terinfeksi Omicron

Dokter Relawan Covid-19, dr. Muhamad Fajri Adda'i menerangkan, pada dasarnya varian Omicron masih dalam keluarga Covid-19.

Sehingga secara umum jika dibandingkan dengan populasi lain yang tidak memiliki komorbid, risiko perburukan penderita autoimun lebih tinggi.



"Komorbid itu apa aja? ada autoimun, sakit gula, kanker, sakit jantung, ginjal, diabetes melitus, kencing manis, atau sakit gangguan hormonal lainnya. Jadi intinya jangan sampai orang di populasi seperti komorbid terinfeksi," papar dr. Fajri dalam wawancaranya dengan MNC Portal, Jumat (7/1/2022).

Dia menambahkan, memang secara umum kasus Omicron di Indonesia bergejala ringan. Kendati demikian, perlu diingat tidak semuanya Omicron 100 persen bergejala ringan.

Baca juga: Ini 4 Destinasi yang Dikunjungi Ashanty Selama Liburan di Turki

Dokter Fajri pun memberikan contoh kasus yang terjadi di Amerika Serikat saat ini. "Buktinya kan ada juga yang berat. Di Amerika contohnya sudah ada 100 ribu lebih orang yang terinfeksi. Di Amerika kasus positif per hari bisa lebih dari satu juta. Omicron lebih serius daripada Delta ternyata," jelasnya.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mengenal Alopecia Areata,...
Mengenal Alopecia Areata, Penyakit yang Menjangkit Agnez Mo hingga Alami Kebotakan
Agnez Mo Alami Kebotakan...
Agnez Mo Alami Kebotakan akibat Mengidap Alopecia, Efek Stres
Ashanty Jadi Korban...
Ashanty Jadi Korban Mafia Tanah, Warisan sang Ayah Dirampas
3 Persamaan Virus HMPV...
3 Persamaan Virus HMPV dan Covid-19, Keduanya dapat Menimbulkan Wabah
3 Persamaan Influenza...
3 Persamaan Influenza A dan Covid-19 yang Menyerang China
Mengenal HMPV yang Buat...
Mengenal HMPV yang Buat RS di China Kebanjiran Pasien, Gejalanya Mirip Covid-19
6 Bahaya Minum Kopi...
6 Bahaya Minum Kopi saat Perut Kosong, Picu Diabetes hingga Gangguan Autoimun
Apa Itu Penyakit Ginjal...
Apa Itu Penyakit Ginjal IgA Nephropathy? Diidap Abdee Slank usai Transplantasi pada 2016
Viral Mitos Penyakit...
Viral Mitos Penyakit Mpox Efek dari Vaksin COVID-19, Kemenkes Tegaskan Tak Ada Hubungannya
Rekomendasi
Soal Bonus Ojol Rp50.000,...
Soal Bonus Ojol Rp50.000, Wamenaker: Mereka Cuma Pekerja Sambilan
Jadwal Imsak dan Buka...
Jadwal Imsak dan Buka Puasa Jakarta, Rabu 26 Maret 2025/26 Ramadan 1446 H
Serang Tentara Israel,...
Serang Tentara Israel, Kucing Caracal Jadi Simbol Keberanian
Berita Terkini
Suami Kim Sae Ron Akhirnya...
Suami Kim Sae Ron Akhirnya Muncul, Akui Menikah 12 Januari 2025
15 menit yang lalu
Raffi Ahmad Disemprot...
Raffi Ahmad Disemprot MUI Buntut Jadikan Janda sebagai Candaan, Langsung Minta Maaf
45 menit yang lalu
Nobar Indonesia vs Bahrain...
Nobar Indonesia vs Bahrain yang Digelar RCTI+ Tembus 7.000 Orang
6 jam yang lalu
6 Fakta Konten Hilangnya...
6 Fakta Konten Hilangnya Rendang 200 Kg Willie Salim di Palembang
6 jam yang lalu
Rimar Prediksi Indonesia...
Rimar Prediksi Indonesia Menang Tipis 1-0 Atas Bahrain
7 jam yang lalu
Syarla Martiza Buat...
Syarla Martiza Buat Penonton Nobar Indonesia vs Bahrain Galau dengan Mengheningkan Cinta
8 jam yang lalu
Infografis
Jika Israel Langgar...
Jika Israel Langgar Gencatan Senjata, Houthi akan Terus Menyerang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved