Daftar Tempat dengan Risiko Penularan COVID-19 Tertinggi hingga Rendah

Rabu, 10 Juni 2020 - 17:45 WIB
loading...
A A A
Stadium olahraga pasti dipadati manusia, dan banyak pula di barat sana yang suka menyaksikan laga olahraga sambil minum alkohol. Mereka tentu akan mengeluarkan suara gemuruh, bisa berupa yel atau nyanyian.

3. Arena Gym
Tingkat Risiko 8

Saat berolahraga, orang biasanya membutuhkan keleluasaan pernapasan. Makanya, ketika work out, orang harus melepas masker, dan cukup sulit menjaga jarak kalau jenis olahraganya senam massal. Belum lagi alat olahraganya suka digunakan bersama-sama.

4. Taman Hiburan
Tingkat Risiko 8

Diperlukan banyak aturan jika taman hiburan ingin mencegah penularan virus COVID-19. Misalnya dengan mengurangi jumlah pengunjung, jaga jarak, dan membersihkan wahana bermain secara rutin setelah digunakan.

5. Gereja
Tingkat Risiko 8

Penularan virus mudah terjadi di gereja. Kondisi duduk berdekatan, apalagi ditambah dengan aktivitas bernyanyi, membuat gereja berpotensi menularkan virus.

6. Kolam Renang Publik
Tingkat Risiko 7

Berenang di kolam pribadi di rumah mungkin aman. Tapi, kalau di kolam publik, tentu lain ceritanya.

"Tak ada cara apapun untuk membuat berenang di kolam umum jadi aman. Bagaimana bisa Anda memakai masker di kolam renang," ujar Emig.
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1356 seconds (0.1#10.140)