4 Minuman Herbal untuk Jaga Tubuh Tetap Bugar saat Cuaca Esktrem
loading...
A
A
A
JAKARTA - Sebagian besar wilayah Indonesia sedang dilanda musim hujan ekstrem , termasuk Kota Makassar. Di tengah kondisi tersebut, menjaga imun tubuh sangat penting agar tidak mudah teserang penyakit.
Selain berolahraga dan mengonsumsi makanan sehat, salah satu cara untuk menjaga sekaligus meningkatkan daya tahan tubuh adalah dengan mengonsumsi minuman herbal , seperti yang dihadirkan oleh AppleHerbs.
Brand lokal ini membuat minuman herbal premium yang enak, dibuat dengan buah dan bahan asli yang fresh setiap hari, serta terjaga kemurnian dan manfaatnya karena telah melalui 5-7 jam proses pembuatan per botol.
"Proses pembuatan yang lama disebabkan oleh penggunaan bahan baku yang 100% alami tanpa bubuk instan,” kata Founder & Owner AppleHerbs Marcia Julia, beberapa waktu lalu.
Untuk membantu masyarakat menjaga daya tahan tubuh di musim hujan, AppleHerbs memberikan rekomendasi lima minuman herbal. Berikut ulasannya.
1. Immune Booster dengan Kandungan Lemon
Buah lemon memiliki kandungan vitamin C yang kaya antioksidan dan bermanfaat untuk menjaga daya tahan tubuh. Dengan kandungan lemon, apel, jahe, dan serai, Immune Booster ini juga berkhasiat untuk mengempeskan perut serta mencerahkan dan meremajakan kulit.
2. Anti-Flu Ginger dengan Campuran Jahe dan Daun Pandan
Flu menjadi penyakit yang kerap datang di musim hujan. Untuk mencegah dan mengatasinya, Anda bisa memanfaatkan minuman herbal dengan kandungan jahe.
ahe memiliki komponen zat aktif yang bisa memperkuat daya tahan tubuh serta membantu mengurangi gejala pilek, batuk, dan sakit tenggorokan. Salah satu produk minuman herbal dengan kandungan jahe yang bisa menjadi pilihan adalah Anti-Flu Ginger dari AppleHerbs.
Anti-Flu Ginger dibuat dari campuran jahe dan daun pandan yang dikenal ampuh mengatasi flu, serta kayu manis dan apel untuk memberikan rasa manis alami sekaligus kandungan antioksidan tinggi.
3. Anti-Virus Jamu dengan Campuran Kunyit dan Temulawak
Ada berbagai penyakit yang berasal dari virus seperti DBD, cacar air, dan pilek. Untuk mengobatinya, Anda bisa mempertimbangkan minuman herbal yang mengandung kunyit dan temulawak. Kedua tanaman tersebut telah lama dikenal sebagai antivirus alami.
Produk Anti-Virus Jamu dari AppleHerbs bisa menjadi pilihan. Minuman herbal ini dibuat dari 10 bahan alami yang bermanfaat untuk detoks, membakar lemak, melancarkan pencernaan, membuang racun, hingga menurunkan berat badan.
4. Golden Delight dengan Perpaduan Kunyit Asam, Apel, dan Jeruk Nipis
Selain Anti-Virus Jamu, minuman herbal lain yang mengandung kunyit dari AppleHerbs adalah Golden Delight yang terbuat dari 100% fresh kunyit asam dengan campuran apel dan jeruk nipis asli.
Campuran bahan-bahan tersebut membuat minuman ini kaya vitamin untuk detox dan meningkatkan imun. Tak hanya itu, Golden Delight jamu juga memiliki manfaat untuk meredakan nyeri saat haid, serta membantu menurunkan berat badan secara alami.
Selain berolahraga dan mengonsumsi makanan sehat, salah satu cara untuk menjaga sekaligus meningkatkan daya tahan tubuh adalah dengan mengonsumsi minuman herbal , seperti yang dihadirkan oleh AppleHerbs.
Brand lokal ini membuat minuman herbal premium yang enak, dibuat dengan buah dan bahan asli yang fresh setiap hari, serta terjaga kemurnian dan manfaatnya karena telah melalui 5-7 jam proses pembuatan per botol.
"Proses pembuatan yang lama disebabkan oleh penggunaan bahan baku yang 100% alami tanpa bubuk instan,” kata Founder & Owner AppleHerbs Marcia Julia, beberapa waktu lalu.
Untuk membantu masyarakat menjaga daya tahan tubuh di musim hujan, AppleHerbs memberikan rekomendasi lima minuman herbal. Berikut ulasannya.
1. Immune Booster dengan Kandungan Lemon
Buah lemon memiliki kandungan vitamin C yang kaya antioksidan dan bermanfaat untuk menjaga daya tahan tubuh. Dengan kandungan lemon, apel, jahe, dan serai, Immune Booster ini juga berkhasiat untuk mengempeskan perut serta mencerahkan dan meremajakan kulit.
2. Anti-Flu Ginger dengan Campuran Jahe dan Daun Pandan
Flu menjadi penyakit yang kerap datang di musim hujan. Untuk mencegah dan mengatasinya, Anda bisa memanfaatkan minuman herbal dengan kandungan jahe.
ahe memiliki komponen zat aktif yang bisa memperkuat daya tahan tubuh serta membantu mengurangi gejala pilek, batuk, dan sakit tenggorokan. Salah satu produk minuman herbal dengan kandungan jahe yang bisa menjadi pilihan adalah Anti-Flu Ginger dari AppleHerbs.
Anti-Flu Ginger dibuat dari campuran jahe dan daun pandan yang dikenal ampuh mengatasi flu, serta kayu manis dan apel untuk memberikan rasa manis alami sekaligus kandungan antioksidan tinggi.
3. Anti-Virus Jamu dengan Campuran Kunyit dan Temulawak
Ada berbagai penyakit yang berasal dari virus seperti DBD, cacar air, dan pilek. Untuk mengobatinya, Anda bisa mempertimbangkan minuman herbal yang mengandung kunyit dan temulawak. Kedua tanaman tersebut telah lama dikenal sebagai antivirus alami.
Produk Anti-Virus Jamu dari AppleHerbs bisa menjadi pilihan. Minuman herbal ini dibuat dari 10 bahan alami yang bermanfaat untuk detoks, membakar lemak, melancarkan pencernaan, membuang racun, hingga menurunkan berat badan.
4. Golden Delight dengan Perpaduan Kunyit Asam, Apel, dan Jeruk Nipis
Selain Anti-Virus Jamu, minuman herbal lain yang mengandung kunyit dari AppleHerbs adalah Golden Delight yang terbuat dari 100% fresh kunyit asam dengan campuran apel dan jeruk nipis asli.
Campuran bahan-bahan tersebut membuat minuman ini kaya vitamin untuk detox dan meningkatkan imun. Tak hanya itu, Golden Delight jamu juga memiliki manfaat untuk meredakan nyeri saat haid, serta membantu menurunkan berat badan secara alami.
(agn)