Bukan Brand Ambassador DNA Pro, DJ Una Justru Ngaku Jadi Korban

Rabu, 13 April 2022 - 08:59 WIB
loading...
A A A
Sebelumnya, Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus (Dir Tipideksus) Bareskrim Polri, Brigjen Pol Whisnu Hermawan mengatakan, pihaknya mengagendakan pemeriksaan sebagai saksi terhadap DJ Una terkait kasus dugaan penipuan robot trading platform DNA Pro.

"Untuk DJ Una diperiksa tanggal 21 April," katanya pada Selasa, 12 April 2022.

Baca juga: Kuasa Hukum Pertanyakan Motif Nindy Ayunda Perkarakan Mantan Baby Sitter

Kendati demikian, Yafet Rissy mengaku bahwa belum menerima panggilan dari Polri. "Tetapi kita belum menerima resmi panggilan Polri, tapi kita membaca di media, bahwa ada panggilan artis nasional," ujarnya.
(nug)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1284 seconds (0.1#10.140)