Cara Menurunkan Kolesterol dengan Daun Kelor

Kamis, 23 Juni 2022 - 21:42 WIB
loading...
Cara Menurunkan Kolesterol...
Cara menurunkan kolesterol dengan daun kelor menjadi salah satu pilihan yang cukup mudah bagi masyarakat. / Foto: ilustrasi/ist
A A A
JAKARTA - Cara menurunkan kolesterol dengan daun kelor menjadi salah satu pilihan yang cukup mudah bagi masyarakat.

Namun, sebagian masyarakat masih awam bahwa salah satu dari sekian banyak manfaat daun kelor adalah menurunkan kolesterol.

Daun yang sangat populer di Indonesia ini memiliki sebutan lain, yakni moringa. Moringa menjadi sumber yang sangat baik, dari berbagai vitamin hingga mineral.

Baca juga: Bukan Varian Delta, BA.4 dan BA.5 Ternyata Keturunan BA.2 dari Omicron

Sebagai informasi, secangkir daun segar cincang (21 gram) mengandung:

- Protein: 2 gram
- Vitamin B6: 19%
- Vitamin C: 12%
- Zat besi: 11%
- Riboflavin (B2): 11%
- Vitamin A (dari beta-karoten): 9%
- Magnesium: 8%

Mengutip laman Healthline, disebutkan bahwa salah satu tanaman yang baik untuk kesehatan dan dapat menurunkan kolesterol adalah daun kelor.

Kemanjuran daun kelor diungkap dalam penelitian berbasis hewan dan manusia. Studi ini menunjukkan bahwa moringa oleifera memiliki efek penurun kolesterol yang serupa.

Indonesia juga pernah membuktikan khasiat daun kelor untuk kolesterol. Menukil Litbang Kementerian Kesehatan, diketahui bahwa pencegahan dengan pemberian ekstrak daun kelor (moringa oleifera) dapat menurunkan tekanan darah sistolik, tekanan darah diastolik, kolesterol LDL, dan meningkatkan HDL tigliserida.

Tujuan penelitian ini untuk membuktikan pengaruh pemberian ekstrak daun kelor terhadap tekanan darah sistolik, tekanan darah diastolik, LDL, HDL dan trigliserida.

Baca juga: Ampuh Atasi Masalah Kulit, Amankah Retinol Dipakai Setiap Hari?

Sementara itu, seperti diketahui, kolesterol tinggi selalu dikaitkan dengan peningkatan risiko penyakit jantung.
(nug)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Dampak Buruk Kelebihan...
5 Dampak Buruk Kelebihan Karbohidrat untuk Kesehatan
15 Ikan yang Bisa Menurunkan...
15 Ikan yang Bisa Menurunkan Kolesterol Jahat dan Cara Mengonsumsinya
Lawan Cuaca Tak Menentu...
Lawan Cuaca Tak Menentu dengan Tomat, 5 Khasiat Alaminya untuk Tingkatkan Imunitas Tubuh
Kasus Hipertensi dan...
Kasus Hipertensi dan Kolesterol Naik, Singapura Wajibkan Label Gizi pada Makanan Olahan
Resep Minuman Penurun...
Resep Minuman Penurun Kolesterol, Solusi Sehat usai Santap Makanan Lebaran Berlemak
8 Cara Cegah Asam Urat...
8 Cara Cegah Asam Urat dan Kolesterol Tinggi Kambuh saat Lebaran, Jangan Kalap Makan!
3 Makanan Lebaran yang...
3 Makanan Lebaran yang Menyebabkan Kolesterol Tinggi, Waspadai Konsumsinya
7 Kue Lebaran yang Tinggi...
7 Kue Lebaran yang Tinggi Kolesterol, Lezat tapi Picu Masalah Kesehatan
8 Kesalahan Sarapan...
8 Kesalahan Sarapan yang Menyebabkan Kolesterol Tinggi
Rekomendasi
Profil Wrexham AFC,...
Profil Wrexham AFC, Klub Milik Ryan Reynolds yang Promosi 3 Tahun Berturut-Turut di Liga Inggris
Teaser Nissan Elgrand...
Teaser Nissan Elgrand Generasi Keempat Beredar
Prabowo Hadiri Townhall...
Prabowo Hadiri Townhall Meeting Danantara Bersama BUMN, Ini yang Dibahas
Berita Terkini
Indonesian Idol XIII...
Indonesian Idol XIII Tersisa 4 Finalis, Streaming di VISION+
6 menit yang lalu
Yuke Bassist Dewa 19...
Yuke Bassist Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil hingga Tak Sadarkan Diri
1 jam yang lalu
Sinetron Gober Parijs...
Sinetron Gober Parijs Van Java Disambut Meriah, Fans: Ceritanya Relate dengan Kehidupan Nyata
2 jam yang lalu
Seru! Pemain Gober Parijs...
Seru! Pemain Gober Parijs Van Java Nobar Trailer Bersama Fans di Bandung
3 jam yang lalu
5 Sambal Indonesia Masuk...
5 Sambal Indonesia Masuk Daftar Saus Terbaik di Dunia, Buktikan Kehebatan Kuliner Nusantara
5 jam yang lalu
Penjelasan Ending Weak...
Penjelasan Ending Weak Hero Class 2, Apa yang Terjadi setelah Si-eun Melawan Baek-jin?
6 jam yang lalu
Infografis
Trump Serius Ancam Iran...
Trump Serius Ancam Iran dengan Kekuatan Militer AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved