Soal Tes DNA, Kuasa Hukum Wenny Ariani Sebut Pihak Rezky Aditya Belum Ada Itikad Baik

Senin, 11 Juli 2022 - 21:55 WIB
loading...
Soal Tes DNA, Kuasa...
Perkara kasus Wenny Ariani dan Rezky Aditya hingga kini masih bergulir. Sebelumnya beredar rumor bahwa Rezky Aditya disebut bukan ayah biologis putri Wenny Ariani, Kekey. Foto/YouTube AlElDul TV
A A A
JAKARTA - Perkara kasus Wenny Ariani dan Rezky Aditya hingga kini masih bergulir. Sebelumnya beredar rumor bahwa Rezky Aditya disebut bukan ayah biologis putri Wenny Ariani, Kekey.

Namun kabar tersebut telah dibantah boleh Ferry Aswan selaku kuasa hukum Wenny Ariani.

Sementara itu, ketika disinggung soal itikad baik dari pihak Rezky Aditya mengenai tes DNA, Ferry Aswan menyebut bahwa pihak suami Citra Kirana ini masih belum menghubunginya.

"Kalau dari mereka itu kan jelas ya kuasa hukum Rezky Aditya katanya akan menghubungi pihak kita. Tapi sampai sekarang tidak ada yang menghubungi," ungkap Ferry Aswan saat ditemui di kantornya, Senin (11/7/2022).


">

Padahal, menurut Ferry Aswan pihak Rezky memiliki kontaknya dan bisa kapan saja menghubungi pihak Wenny. Sayangnya sampai saat ini belum ada itikad baik itu.

"Kalau kontak saya ada kok mereka, karena pada saat sidang di Pengadilan Negeri kita sering berhubungan bertanya jam berapa hadir di sidang. Jadi seharusnya mereka bisa menghubungi saya," tutur Ferry Aswan.

Lebih lanjut Ferry Aswan menegaskan bahwa perkara ini belum ditutup, karena pihaknya masih menunggu salinan resmi dari Pengadilan Tinggi (PT) Banten.

"Perkara ini belum case close karena kita juga lagi menunggu salinan resmi dari putusan PT Banten untuk melakukan tes DNA," tegas Ferry Aswan.

Sebelumnya, pihak Rezky Aditya sempat mengatakan bersedia melakukan tes DNA, sayangnya itu semua belum terlaksana.
(hri)
Lihat Juga :
wa-channel
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Lebih dari Sekadar Film,...
Lebih dari Sekadar Film, Keajaiban Air Mata Wanita Jadi Panduan Hidup Para Pemain
Konflik Rezky Aditya...
Konflik Rezky Aditya dan Wenny Ariani Masuki Babak Baru, Tes DNA Dijadwalkan Pekan Depan
3 Fakta Perseteruan...
3 Fakta Perseteruan Rezky Aditya dan Wenny Ariani, Cekcok sejak 2021
Diduga Telantarkan Anak,...
Diduga Telantarkan Anak, Rezky Aditya dan Citra Kirana Kehilangan Job
Citra Kirana dan Rezky...
Citra Kirana dan Rezky Aditya Umumkan Berangkat Haji 2024 Besok
Tristan Thompson Selingkuhi...
Tristan Thompson Selingkuhi Banyak Wanita, Khloe Kardashian Minta Tes DNA Anak
Perdana Main Film Bareng,...
Perdana Main Film Bareng, Citra Kirana Kesulitan Bangun Chemistry dengan Rezky Aditya
Rezky Aditya Keciduk...
Rezky Aditya Keciduk Kamera Dispatch saat Ingin Masuk ke Bandara Korea, Berasa Idol K-Pop
Citra Kirana Diduga...
Citra Kirana Diduga Hamil Anak Kedua, Wenny Ariani Sentil Rezky Aditya
Rekomendasi
Arus Balik Lebaran 2025,...
Arus Balik Lebaran 2025, ASDP Catat Jumlah Penumpang Menurun 31 Persen
Kanada Balas Trump dengan...
Kanada Balas Trump dengan Tarif Baru untuk Mobil Buatan AS
Polisi Berlakukan One...
Polisi Berlakukan One Way ke Puncak Bogor Pagi Ini, Arah Jakarta Ditutup Sementara
Berita Terkini
Dita Karang, Jinny,...
Dita Karang, Jinny, dan Minji Keluar dari Secret Number, Kontrak Berakhir
9 menit yang lalu
Farel Tarek Angkat Tema...
Farel Tarek Angkat Tema Pertemanan di Sketsa Terbarunya! dari mulai Dokter YouTube sampai Obrolan Jam 3 Subuh
1 jam yang lalu
Jenazah Ray Sahetapy...
Jenazah Ray Sahetapy Tiba di Masjid Istiqlal untuk Disalatkan
1 jam yang lalu
Pemeran Film Biopik...
Pemeran Film Biopik The Beatles Diumumkan, Harris Dickinson sebagai John Lennon
2 jam yang lalu
Pangeran William Didesak...
Pangeran William Didesak Segera Ambil Alih Takhta Raja Charles III
3 jam yang lalu
Alasan Jenazah Ray Sahetapy...
Alasan Jenazah Ray Sahetapy Disalatkan di Masjid Istiqlal sebelum Dimakamkan
4 jam yang lalu
Terpopuler
Infografis
Satu Tahun Invasi Rusia...
Satu Tahun Invasi Rusia ke Ukraina, Belum Ada Tanda Akan Damai
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved