Tips Liburan ke Filipina, Segini Biaya yang harus Dikeluarkan

Jum'at, 02 September 2022 - 10:00 WIB
loading...
Tips Liburan ke Filipina,...
Ada beberapa tips yang harus diperhatikan sebelum liburan ke Filipina. Salah satunya soal biaya yang harus dikeluarkan. Filipina sering dijadikan tujuan wisata. Foto/Getty Images
A A A
JAKARTA - Ada beberapa tips yang harus diperhatikan sebelum liburan ke Filipina . Salah satunya soal biaya yang harus dikeluarkan. Filipina sendiri merupakan negara di Asia yang sering dijadikan tujuan wisata.

Terdapat berbagai tempat wisata menarik yang bisa Anda kunjungi di Filipina. Terlebih, bagi masyarakat Indonesia, negara ini memiliki budaya dan beberapa bahasanya yang hampir mirip dengan Indonesia.

Selain budaya dan bahasa yang mirip, Filipina juga jadi salah satu negara yang jaraknya cukup dekat dengan Indonesia sehingga tidak membutuhkan waktu terlalu lama dalam perjalanan. Travel blogger Decky Tri memberikan beberapa rekomendasi untuk menikmati keindahan Filipina.

"Liburan ke Filipina enggak terlalu sulit. Biaya juga terjangkau," kata Decky saat ditemui di ASTINDO Travel Fair 2022, Pantai Indah Kapuk (PIK) Avenue, Jakarta Utara pada Kamis, 1 September 2022.


1. Harga Tiket Pesawat Relatif Rendah

Menurut Decky, saat dirinya liburan ke Filipina, hal pertama yang diperhatikan adalah tiket pesawat. Harganya yang relatif terjangkau membuat wisatawan tidak akan terlalu merogoh kocek.

Kemudian perjalanan dari Indonesia ke Filipina menghabiskan waktu sekitar 3,5 jam. Maka sesampainya di negara tersebut, bisa langsung beraktivitas. "Jadi kebetulan berangkat jam 11 malam, dan sampai Filipina sekitar jam 3 dini hari," ujar Decky.

2. Bahasa Sama

Biasanya saat bepergian keluar negeri, bahasa menjadi salah satu kendala yang kerap dialami. Namun jika Anda datang ke Filipina, tidak akan terlalu kesulitan karena bahasa yang digunakan relatif sama dengan bahasa Indonesia.

Meskipun bahasa ibu yang digunakan adalah Tagalog, namun mayoritas masyarakat filipina mahir berbahasa Inggris. Namun, jika Anda kurang mahir bahasa Inggris, mereka akan dapat memahami apa yang Anda sampaikan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cara Cerdas Kelola Gaji...
Cara Cerdas Kelola Gaji untuk Liburan
Keunggulan Layanan Profesional...
Keunggulan Layanan Profesional untuk Dokumen Perjalanan Bisnis
Mau Liburan Hemat? Unduh...
Mau Liburan Hemat? Unduh Bale By BTN untuk Solusi Hemat Tanpa Ribet
Solusi Liburan Tanpa...
Solusi Liburan Tanpa Harus Menunggu Momen Gajian
Liburan Seru di Jatim...
Liburan Seru di Jatim Park 3 bersama Traveloka
Libur Lebaran, Ayu Ting...
Libur Lebaran, Ayu Ting Ting Boyong Keluarga ke Jepang
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Cek Rekomendasi Destinasi Seru ala Gen-Z di Eksplorazi GTV!
Liburan Idulfitri di...
Liburan Idulfitri di Bali: Vila Eksklusif untuk Kumpul Keluarga Besar
Tukar Poin Smartfren...
Tukar Poin Smartfren di Mister Aladin, Banyak Keuntungan Menanti!
Rekomendasi
Belasan Finalis Ashoka...
Belasan Finalis Ashoka Young Changemaker Tawarkan Inovasi Sosial dan Lingkungan Hidup
Menakar Tuntutan Purnawirawan...
Menakar Tuntutan Purnawirawan TNI terhadap Gibran
Putin Klaim Rusia Rebut...
Putin Klaim Rusia Rebut Kembali Kursk dari Tentara Ukraina
Berita Terkini
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
2 jam yang lalu
Ammar Zoni Siap Hirup...
Ammar Zoni Siap Hirup Udara Bebas? Ini Penjelasan Kuasa Hukumnya
2 jam yang lalu
Petualangan Seru Wisata...
Petualangan Seru Wisata Kereta di Pegunungan Alpen Swiss, Cuma Rp600 Ribuan!
5 jam yang lalu
Siapa Sahabat Baim Wong...
Siapa Sahabat Baim Wong yang Jadi Teman Curhat Paula Verhoeven di Dalam Kamar?
6 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron 'Terbelenggu Rindu' Eps 221: Usaha Amira dan Biru Dapatkan Sample DNA Arkana
9 jam yang lalu
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
9 jam yang lalu
Infografis
43 Negara yang akan...
43 Negara yang akan Dilarang Masuk ke Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved