Saatnya Join Dahsyatnya September: Popcorn Duet Challenge dan Menangkan Hadiahnya

Kamis, 08 September 2022 - 13:39 WIB
loading...
Saatnya Join Dahsyatnya...
Dahsyatnya September: Popcorn Duet Challenge di RCTI+. Foto/MNC Media
A A A
JAKARTA - Pada bulan September kali ini ini, Home of Talent Plus (HOT+) yang merupakan salah satu fitur dari superapp RCTI+ kembali mengeluarkan kompetisi online terbarunya, yaitu Dahsyatnya September: Guessing Game Challenge .

Kompetisi ini merupakan sebuah challenge dari RCTI+ yang bekerjasama dengan program Dahsyat di RCTI yang berlangsung selama sebulan. Video peserta akan dinilai berdasarkan voting dan juri internal untuk mendapatkan hadiah total jutaan rupiah.

Kali ini, para peserta wajib memberikan tebak-tebakan atau merespon jawaban seperti yang ada pada video sampel / challenge. Bagi yang ingin lebih lengkap mengetahui tantangan ini, terdapat juga contoh video yang dapat dilihat ketika akan mengupload konten.



Dahsyatnya September: Guessing Game Challenge sendiri ini akan dibuka sampai 30 September 2022. Banyak hadiah dan tipe pemenang yang tersedia mulai dari most vote sampai pemenang favorit dan pemenang utama.

Selengkapnya untuk para calon peserta kompetisi ini bisa langsung cek halaman HOT+ yang bisa di akses dari halaman home aplikasi RCTI+. Cukup klik logo HOT+ di bagian atas untuk berpindah ke halaman HOT+.

Setelah itu daftar kompetisi yang sedang berlangsung bisa dicek melalui tombol competition yang berada di bagian bawah. Ada banyak sekali tipe kompetisi online yang mengajak para kontestannya untuk mengupload berbagai macam bakat mulai dari bernyanyi, akting hingga menari.
(wur)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1559 seconds (0.1#10.140)