3 Obat Flu Herbal, Bisa Ringankan Gejala Subvarian Omicron BF.7

Selasa, 03 Januari 2023 - 13:51 WIB
loading...
3 Obat Flu Herbal, Bisa...
Obat flu herbal diantaranya air lemon bisa meringankan gejala subvarian Omicron BF.7. Foto/SafeBee
A A A
JAKARTA - Indonesia tengah dihadapkan subvarian baru BF.7 yang dikatakan merupakan turunan dari varian Omicron . Sementara pemahaman masyarakat terkait subvarian terbaru ini, mungkin masih minim sehingga tak mengetahui gejala dan cara mengatasinya.

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kementerian Kesehatan (Kemenkes), dr Siti Nadia Tarmizi mengatakan gejala dari Subvarian Omicron BF.7 seperti flu. Sebagaimana diketahui, flu biasa menyebar dari orang ke orang melalui batuk dan bersin.

Melansir dari berbagai sumber, gejala flu bisa termasuk demam, kedinginan, nyeri tubuh, pilek, sakit tenggorokan, sakit kepala, dan kelelahan yang ekstrem. "Iya sama (flu)," jelas dr Nadia dalam keterangannya yang diterima MNC Portal, Jumat (30/12/2022

Berikut obat flu herbal sebagaimana dirangkum dari WebMD, mudah dibuat di rumah.



1. Air Lemon
Sebab air lemon jadi minuman menyegarkan juga dapat mengurangi sakit tenggorokan yang terjadi saat pilek atau flu. Sehingga tidak perlu ke dokter, hanya perlu melakukan istirahat.

Sementara, menurut WebMD, kebanyakan orang sakit tenggorokan disebabkan oleh infeksi virus seperti pilek atau flu. Dengan gejala seperti pilek atau hidung tersumbat, bersin, batuk, demam ringan, dan kelelahan.

"Untuk sebagian besar sakit tenggorokan, Anda mungkin tidak perlu ke dokter. Anda dapat mengobatinya dengan obat yang dijual bebas, mengambil cuti dari pekerjaan, dan istirahat," kata Jeffrey A. Linder, MD, MPH dilansir WebMD.

2. Pasta Kunyit
Diketahui kunyit adalah rempah-rempah tradisional yang telah menjadi obat untuk melawan infeksi apapun!. Bagi kamu yang sedang flu dan batuk bisa menjadi opsi mengobati secara herbal dengan mengkonsumsi pasta kunyit sederhana.

Yang mana terbuat dari bubuk kunyit dan madu organik mentah dapat mengisi dengan antioksidan dan vitamin, yang melawan strain virus yang buruk.

3. Minum Aswagandha
Pada umumnya ketika seseorang mengalami batuk atau flu, di Indonesia identik dengan jahe. Namun ternyata ramuan Ayurveda ini, sekarang dijual seperti kacang goreng di seluruh barat dan mengandung kekuatan magis penyembuhan tubuh dari infeksi dan gejala pilek, batuk, dan virus.

Ditambah Aswagandha ini memiliki sifat penambah kekebalan alami dari ramuannya, juga dapat membantu mengatasi stres kronis dan kelelahan yang dapat disebabkan oleh infeksi virus.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hidung Mampet saat Tidur?...
Hidung Mampet saat Tidur? Jangan Sepelekan, Ini Tips dari Instan Plong Bisa Pulas
Kasus Flu di Hong Kong...
Kasus Flu di Hong Kong Meroket, 122 Orang Meninggal dalam 4 Minggu
Klinik di Taiwan Kebanjiran...
Klinik di Taiwan Kebanjiran Permintaan Vaksinasi Flu usai Barbie Hsu Meninggal
Belajar dari Kasus Barbie...
Belajar dari Kasus Barbie Hsu, Apa Itu Influenza dan Bagaimana Bisa Mematikan?
10 Kota di Dunia dengan...
10 Kota di Dunia dengan Penularan Flu Tertinggi, Jakarta Posisi Berapa?
Kasus Influenza di Jepang...
Kasus Influenza di Jepang Melonjak Tajam, Rekor Tertinggi Sejak 1999
Kasus Infeksi Flu dan...
Kasus Infeksi Flu dan HMPV Naik, Rumah Sakit di Eropa dan AS Wajib Pakai Masker Lagi
Kasus Influenza di China...
Kasus Influenza di China Meroket, Permintaan Obat Antivirus Tinggi
Kasus Flu di Inggris...
Kasus Flu di Inggris Naik Drastis, Jumlah Pasien Tembus 5.000 Orang
Rekomendasi
Atur Waktu Balik Jakarta,...
Atur Waktu Balik Jakarta, Diskon 20% Tarif Tol Kalikangkung-Cikampek Sampai 10 April 2025
Wartawan Ditemukan Tewas...
Wartawan Ditemukan Tewas di Hotel Kebon Jeruk, Wajah dan Badannya Lebam
10 Negara yang Kena...
10 Negara yang Kena Tarif Impor Trump Terbesar, Mayoritas Negara-negara Asia
Berita Terkini
Raja Charles III Diminta...
Raja Charles III Diminta Turun Takhta dan Menyerahkan Mahkota ke Pangeran William
2 menit yang lalu
Pangeran Harry Tanggapi...
Pangeran Harry Tanggapi Tuduhan Pelecehan dan Bullying: Kebenaran Akan Terungkap!
6 jam yang lalu
Benarkah Mengonsumsi...
Benarkah Mengonsumsi Telur Bisa Menyebabkan Kanker Payudara?
7 jam yang lalu
Rumah Tangga Kanye West...
Rumah Tangga Kanye West dan Bianca Censori Dikabarkan Retak, di Ambang Perceraian
8 jam yang lalu
Tom Holland Umumkan...
Tom Holland Umumkan Judul Resmi Spider-Man 4, Brand New Day Siap Tayang 2026
9 jam yang lalu
Dokter Richard Lee Rayakan...
Dokter Richard Lee Rayakan Lebaran Pertama sebagai Mualaf, Istri Setia Menemani
10 jam yang lalu
Infografis
3 Alasan Rusia Bisa...
3 Alasan Rusia Bisa Ubah Prancis Menjadi Chernobyl Raksasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved