5 Cara Mencegah Kolesterol sejak Dini agar Tidak Tinggi, Anak Muda Wajib Tahu
loading...
A
A
A
2. Menurunkan Berat Badan Berlebih
Berat badan berlebih menjadi faktor risiko penyakit kolesterol. Karena itu, untuk mencegah kolesterol tinggi sejak dini pastikan berat badan selalu ideal.
"Dengan menurunkan berat badan, kadar kolesterol total juga dapat turun," ungkap laporan Kemenkes.
3. Berolahraga secara Teratur
Selagi masih muda dan punya kekuatan untuk berolahraga, maka olahragalah. Aktivitas fisik terbukti dapat memperbaiki kadar kolesterol dalam tubuh.
"Usahakan untuk berolahraga selama 30-60 menit tiap hari, misalnya jogging, lari, bersepeda, atau berenang," saran Kemenkes.
4. Hentikan Kebiasaan Merokok
Anak muda yang sehat itu yang tidak merokok. Merokok terbukti membawa banyak masalah kesehatan, termasuk kolesterol tinggi.
"Merokok dapat meningkatkan risiko penyakit jantung koroner dan mempercepat penumpukan plak dalam arteri," tegas Kemenkes.
Jadi, berusahalah untuk berhenti merokok sekarang juga.
Berat badan berlebih menjadi faktor risiko penyakit kolesterol. Karena itu, untuk mencegah kolesterol tinggi sejak dini pastikan berat badan selalu ideal.
"Dengan menurunkan berat badan, kadar kolesterol total juga dapat turun," ungkap laporan Kemenkes.
3. Berolahraga secara Teratur
Selagi masih muda dan punya kekuatan untuk berolahraga, maka olahragalah. Aktivitas fisik terbukti dapat memperbaiki kadar kolesterol dalam tubuh.
"Usahakan untuk berolahraga selama 30-60 menit tiap hari, misalnya jogging, lari, bersepeda, atau berenang," saran Kemenkes.
4. Hentikan Kebiasaan Merokok
Anak muda yang sehat itu yang tidak merokok. Merokok terbukti membawa banyak masalah kesehatan, termasuk kolesterol tinggi.
"Merokok dapat meningkatkan risiko penyakit jantung koroner dan mempercepat penumpukan plak dalam arteri," tegas Kemenkes.
Jadi, berusahalah untuk berhenti merokok sekarang juga.