Nicole Kidman Digandeng Ajay Devgan untuk Shivaay

Jum'at, 02 Januari 2015 - 17:12 WIB
Nicole Kidman Digandeng...
Nicole Kidman Digandeng Ajay Devgan untuk Shivaay
A A A
MUMBAI - Nicole Kidman dikabarkan akan syuting bareng Ajay Devgan. Aktris peraih Oscar ini digandeng oleh suami Kajol itu untuk filmnya Shivaay.

Dilansir dari Bollywoodlife, dilatarblakangi film sebelumnya, Action Jackson, yang mengalami kegagalan, kini Ajay akan membuat gebrakan baru melalui film barunya ini. Dari film sebelumnya itu, Ajay mendapat pelajaran penting dan tidak mau untuk sembarang menggaet aktris utama.

Mantan istri Tom Cruise itu dikabarkan tengah mempertimbangkan tawaran tersebut. Wanita kelahiran 47 tahun lalu ini juga memiliki mimpi untuk bermain dalam film Bollywood.

Menurut Indian Express, judul film ini, Shivaay, masih tentatif. Film ini diduga dikopi dari film Shivam. Shivaay akan disutradari dan diproduseri Ajay. Dia juga bakal memainkan karakter utama dalam film itu.

Sebelumnya, Ajay pernah mengungkapkan Shivaay akan menjadi salah satu film beranggaran terbesar di India. Aktor itu dikabarkan telah mendapatkan sutradara laga The Fast and The Furious untuk film ini.
(alv)
Berita Terkait
Film India Terbaik,...
Film India Terbaik, dari Drama Keluarga hingga Horor
4 Film India yang Dilarang...
4 Film India yang Dilarang Tayang di Indonesia, Terlalu Vulgar dan Tabu
Katrina Kaif dan Siddhant...
Katrina Kaif dan Siddhant Chaturvedi Main Film Komedi Horor
Deretan Film & Series...
Deretan Film & Series Bollywood di Vision+, Wajib Masuk Watchlist!
Flesh, Series Kriminal...
Flesh, Series Kriminal Bollywood Bikin Tegang yang Wajib Ditonton, Streaming di VISION+
Intip Evolusi Kecantikan...
Intip Evolusi Kecantikan Rani Mukerji, Natural Sampai Dandanan Bold
Berita Terkini
Farel Tarek Angkat Kesenjangan...
Farel Tarek Angkat Kesenjangan Sosial Lewat Sketsa Humor Segar di Kanal YouTube
14 menit yang lalu
Netizen Heboh, Maroon...
Netizen Heboh, Maroon 5 dan Lisa BLACKPINK Kolaborasi Perdana di Lagu Priceless
33 menit yang lalu
MIUBaby Ukuran Jumbo...
MIUBaby Ukuran Jumbo Resmi Dirilis, Jawaban untuk Kebutuhan si Kecil
1 jam yang lalu
Dahsyatnya Weekend Siap...
Dahsyatnya Weekend Siap Mengguncang Alun-Alun Cibodas Bareng Trio Macan Hingga Idol Korea WHIB
3 jam yang lalu
TOP 10 MasterChef Indonesia...
TOP 10 MasterChef Indonesia Season 12 Siap Hadirkan Tantangan Menantang, Menguji Ketelitian dan Kecepatan Para Kontestan!
3 jam yang lalu
Gober Parijs Van Java:...
Gober Parijs Van Java: Karya Terbaru Penulis Preman Pensiun Segera Tayang Hanya di RCTI!
3 jam yang lalu
Infografis
Antisipasi NATO, Putin...
Antisipasi NATO, Putin Panggil 160.000 Pemuda untuk Wajib Militer
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved