Mengenal Autoimun SLE Penyakit yang Diidap Isyana Sarasvati, Gejala dan Tanda-Tanda Umumnya

Kamis, 20 April 2023 - 13:00 WIB




SLE sendiri merupakan kependekan dari Systemic Lupus Erythematosus (SLE), yakni jenis lupus yang paling umum. Sakit SLE bisa mengganggu beberapa organ tubuh seperti ginjal, kulit, sendi, jantung, sistem saraf, dan paru-paru.

Perlu Anda pahami pula seperti apa gejala autoimun SLE yang dialami Isyana. Isyana sendiri sudah mengingatkan agar tidak memorsir tenaga di kala capek.

Gejala dan tanda paling umum pada penyakit autoimun SLE meliputi demam tinggi, kelelahan, pegal-pegal, nyeri sendi, ruam, termasuk ruam kupu-kupu di wajah, lesi kulit, sesak napas, mata kering kronis dan mulut kering, perikarditis dan pleuritis, serta dapat pula menyebabkan nyeri dada, sakit kepala, kebingungan, sampai hilang ingatan.
(tsa)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More