Hindari Stres, 5 Makanan Ini Dapat Meningkatkan Suasana Hati dan Kesehatan

Selasa, 21 Juli 2020 - 23:30 WIB
3. Makanan yang kaya vitamin D

Jamur, unggas dan susu adalah beberapa sumber vitamin D. akan tetapi, vitamin D juga dapat diamplifikasi melalui matahari, yang merupakan sumber alami. Ini membantu untuk mengatur kadar serotonin di otak, yang dapat menangkal depresi dan kecemasan.

4. Sayuran berdaun hijau

Sayuran berdaun hijau kaya akan asam folat, magnesium, vitamin C dan B6. Semua nutrisi mikro ini memainkan peran penting dalam mengatur banyak aktivitas otak.

5. Probiotik

Makanan yang kaya akan probiotik dan makanan fermentasi membantu menjaga bakteri baik dalam usus Anda. Probiotik adalah bakteri baik yang hidup di usus kita yang dikenal untuk membantu pencernaan, meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan membersihkan usus kita. Kesehatan usus yang baik memiliki efek menenangkan pada otak.
(tdy)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More