7 Film Indonesia Tayang Juli 2023, Ada Mantra Surugana
Senin, 26 Juni 2023 - 08:10 WIB
Kejadian aneh dialaminya saat dia sedang study tour ke sebuah pulau. Dia mempelajari sebuah tarian kuno yang terlarang karena dinilai mematikan. Kepulangannya dari pulau itu membuatnya jadi handal menari. Namun, hal itu justru membuat nyawa teman-teman dan orang yang dicintainya terancam.
Foto/Imdb
Kejar Mimpi Gaspol! disutradarai oleh Hasto Broto dan ditulis oleh Arie Kriting. Film ini berkisah tentang seorang ibu tunggal dari Bromo yang tidak berani mengejar mimpinya dan menjalankan hasratnya, yaitu menulis. Ini karena dia berpikir bahwa satu-satunya tugasnya adalah mewujudkan impian putrinya.
Foto/teater.co
Mengusung genre horor, Kutukan Peti Mati khusus untuk remaja. Film ini berkisah tentang Bramanto Putra menemukan buku catatan kuno milik kekasih Maria van de Velde yang hilang secara misterius. Bram meminta Susan Sriwati, teman yang disukai melakukan penelitian. Susan secara tidak sengaja melafalkan mantra yang berhasil dia buat.
Mantra itu membangkitkan roh Pulau Onrust, yaitu Maria van de Velde, Jehovah, Hasan, seorang budak pemahat batu nisan, dan Dr. Machinebouw. Salah satu roh adalah eksekutor yang bersekutu dengan iblis dan memburu Susan untuk mengubahnya menjadi pembunuh.
2. Kejar Mimpi Gaspol! (6 Juli)
Foto/Imdb
Kejar Mimpi Gaspol! disutradarai oleh Hasto Broto dan ditulis oleh Arie Kriting. Film ini berkisah tentang seorang ibu tunggal dari Bromo yang tidak berani mengejar mimpinya dan menjalankan hasratnya, yaitu menulis. Ini karena dia berpikir bahwa satu-satunya tugasnya adalah mewujudkan impian putrinya.
3. Kutukan Peti Mati (6 Juli)
Foto/teater.co
Mengusung genre horor, Kutukan Peti Mati khusus untuk remaja. Film ini berkisah tentang Bramanto Putra menemukan buku catatan kuno milik kekasih Maria van de Velde yang hilang secara misterius. Bram meminta Susan Sriwati, teman yang disukai melakukan penelitian. Susan secara tidak sengaja melafalkan mantra yang berhasil dia buat.
Mantra itu membangkitkan roh Pulau Onrust, yaitu Maria van de Velde, Jehovah, Hasan, seorang budak pemahat batu nisan, dan Dr. Machinebouw. Salah satu roh adalah eksekutor yang bersekutu dengan iblis dan memburu Susan untuk mengubahnya menjadi pembunuh.
4. Jendela Seribu Sungai (20 Juli)
tulis komentar anda