4 Ciri-ciri Asam Urat di Usia Muda, Nomor 3 Jangan Dianggap Sepele
Minggu, 16 Juli 2023 - 10:35 WIB
Dalam beberapa kasus, penderita penyakit asam urat bahkan merasakan sensasi seperti terbakar. Kondisi seperti ini lazim terjadi, baik di usia muda maupun tua.
Meski demikian, sensasi yang dirasakan tentu dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. Rasa panas di bagian sendi sebenarnya disebabkan oleh reaksi sistem imun saat proses inflamasi atau peradangan terjadi.
Akibatnya, asam urat menumpuk dan membentuk kristal di area persendian. Kristal-kristal kecil yang terbentuk di bagian sendi ini dapat menyebabkan peradangan.
Peradangan akibat asam urat tidak hanya menyebabkan pembengkakan. Inflamasi yang terjadi juga dapat menyebabkan kulit kemerahan, khususnya di area persendian, akibat meningkatnya aliran darah di area tersebut.
Meski demikian, sensasi yang dirasakan tentu dapat mengganggu aktivitas sehari-hari. Rasa panas di bagian sendi sebenarnya disebabkan oleh reaksi sistem imun saat proses inflamasi atau peradangan terjadi.
4. Kulit kemerahan di sekitar persendian
Ginjal memiliki andil besar dalam menjaga kadar asam urat agar tetap seimbang. Namun, ketika kadar asam urat terlalu tinggi, ginjal akan kesulitan dalam memprosesnya.Akibatnya, asam urat menumpuk dan membentuk kristal di area persendian. Kristal-kristal kecil yang terbentuk di bagian sendi ini dapat menyebabkan peradangan.
Peradangan akibat asam urat tidak hanya menyebabkan pembengkakan. Inflamasi yang terjadi juga dapat menyebabkan kulit kemerahan, khususnya di area persendian, akibat meningkatnya aliran darah di area tersebut.
(hri)
tulis komentar anda