5 Kesalahan saat Mencuci Tangan yang Harus Dihindari, Apa Saja?
Jum'at, 26 Januari 2024 - 17:50 WIB
JAKARTA - Meski mudah, ternyata masih banyak yang melakukan sejumlah kesalahan saat mencuci tangan. Salah satunya adalah terlalu cepat dalam mencuci tangan.
Mencuci tangan adalah salah satu cara menjaga kebersihan yang paling efektif. Mencuci tangan dapat mencegah infeksi dan penularan dari virus berbahaya. Itu sebabnya, setiap orang disarankan untuk mencuci tangan sesering mungkin.
Nah, buat yang belum tahu, berikut lima kesalahan saat mencuci tangan yang harus dihindari.
Oleh karena itu sebaiknya keringkan tangan dengan cukup menyeluruh. Gunakan tisu kertas atau juga pengering tangan untuk membantu tangan jadi kering dan tidak tertular kuman.
Mencuci tangan adalah salah satu cara menjaga kebersihan yang paling efektif. Mencuci tangan dapat mencegah infeksi dan penularan dari virus berbahaya. Itu sebabnya, setiap orang disarankan untuk mencuci tangan sesering mungkin.
Nah, buat yang belum tahu, berikut lima kesalahan saat mencuci tangan yang harus dihindari.
Kesalahan saat Mencuci Tangan
1. Tidak Mencuci Tangan Secara Keseluruhan
Hanya mencuci telapak tangan dengan sabun saja tidak cukup karena kuman bisa bersembunyi di bawah kuku atau di antara jari. Oleh karena itu sebaiknya cuci seluruh bagian tangan secara seksama serta dengan cukup kencang untuk menghilangkan kotoran dan mikroba dari kulit.2. Penggunaan Sabun yang Tidak Tepat
Dispenser sabun cair di dalam kamar mandi bisa jadi sarang persebaran bakteri. Penggunaan wadah ini terutama ketika jarang dibersihkan bisa menyebabkan bakteri dan kuman berpindah ke tangan ketika sabun digunakan. Membawa sabun sendiri bisa menjadi alternatif yang lebih aman untuk dilakukan.3. Mencuci Tangan Terlalu Cepat
Sebuah penelitian terbaru oleh Michigan State University mengungkap bahwa 95 persen orang terlalu sebentar mencuci tangan untuk bisa membunuh kuman secara efektif. Disarankan untuk mencuci tangan selama 20 detik agar kuman hilang sedangkan rata-rata seseorang hanya cuci tangan selama 6 detik.4. Tangan Tidak Kering Sempurna
Walau kamu sudah mencuci tangan dengan seksama, namun bakal percuma jika kamu tidak mengeringkannya dengan seksama. Ketika tangan dalam kondisi lembap, maka lebih mudah bagi kuman untuk muncul dan bertahan di tangan.Oleh karena itu sebaiknya keringkan tangan dengan cukup menyeluruh. Gunakan tisu kertas atau juga pengering tangan untuk membantu tangan jadi kering dan tidak tertular kuman.
Lihat Juga :
tulis komentar anda