Tips Mengatasi Haid saat Puasa Ramadan

Selasa, 05 Maret 2024 - 06:00 WIB
“Jadi jumlah yang dimakan selama Ramadhan mungkin kurang penting dibandingkan jumlah yang dimakan sebelum periode puasa,” ujar dia lagi.

Namun, dia mengemukakan kekhawatiran bahwa perempuan mungkin makan berlebihan di luar jam puasa selama bulan Ramadan dan hal ini memiliki efek yang lebih besar.

"Jika seorang perempuan makan terlalu banyak, penyerapan zat besi justru akan menurun, bukannya meningkat," ujar dia.



Lalu, apa yang bisa dilakukan untuk menjaga kadar zat besi? Maka makanlah dengan bijaksana dan konsumsi makanan kaya zat besi.

“Pastikan juga cukup vitamin D dan folat yang dikonsumsi. Jika tidak, pertimbangkan untuk mengonsumsi suplemen,” ucapnya.
(tdy)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More