Asal-usul Kaftan, Busana Muslim yang Berasal dari Baju Perang

Sabtu, 13 April 2024 - 19:06 WIB




Seperti pada 1950 dan awal 1960-an, gaya busana kaftan mulai tampil dalam mode kelas atas ketika diadaptasi oleh para couturier Prancis, termasuk Christian Dior dan Balenciaga. Muncullah berbagai modifikasi dan membuat kaftan memiliki banyak perubahan baik dari pola desain hingga aksesori yang menghiasi baju tersebut.

Jika dilihat dari sejarahnya, kaftan memang lebih identik sebagai busana yang dikenakan dalam berbagai perayaan besar dalam agama Islam. Ini mungkin karena latar belakangnya yang erat dengan Timur Tengah.

Itulah sejarah singkat dan asal-usul kaftan, yang kerap menjadi pakaian tren ketika Idulfitri. Meski begitu, saat ini pakaian tersebut sudah tidak hanya dipakai untuk perayaan keagamaan saja, namun juga untuk berbagai acara formal lain.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More