Awas! Sering Begadang Bahaya untuk Kesehatan Hati

Senin, 06 Mei 2024 - 04:40 WIB




Melansir laman Times of India, peneliti Yan Liu mengatakan, begadang bisa membuat seseorang semakin tinggi terkena risiko penyakit hati berlemak. Orang dengan waktu tidur malam yang buruk dan tidur siang yang berkepanjangan memiliki risiko tertinggi terkena penyakit hati berlemak ini.

“Studi kami menemukan peningkatan moderat dalam kualitas tidur dikaitkan dengan penurunan risiko penyakit hati berlemak sebesar 29 persen,” kata Liu.

Milanda pun mengimbau masyarakat untuk mengelola waktu tidur mereka dan mengurangi kebiasaan begadang demi kesehatan hati yang penting untuk tubuh.

“Jagalah hati kita ya, karena hati adalah silent killer,” pungkasnya.
(tsa)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More