7 Rekomendasi Restoran Omakase di Jakarta, Kuliner Favorit Erina Gudono

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 09:00 WIB
5. Hakuren

Restoran Omakase Hakuren adalah salah satu tempat makan Omakase paling populer di Jakarta. Hakuren menawarkan pengalaman menyantap hidangan Jepang langsung dari tangan Chef Masayuki Tatemukai yang terkenal dengan keunggulannya pada detail, presisi, serta kualitas bahan yang ia gunakan.

Ikan- ikan yang digunakan diketahui datang langsung dari Jepang setiap hari Sabtu, jadi bisa banget nih kamu datang pada hari Sabtu karena ikan- ikannya pasti masih sangat segar!

Alamat : Jl. Senopati No.17 1, RT.6/RW.3, Senayan, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12910

Range Harga: Mulai Rp2.300.000 / orang

Instagram : @hakuren.jkt

6. Tatemukai Signature

Pada restoran Omakase Tatemukai Signature mengedepankan Omakase bukan hanya mengenai penyajian makanan yang unik saja, tetapi juga seni. Tentu saja tidak hanya presentasi dan penyajiannya yang bagus dan unik, tetapi tetap menjaga cita rasa yang lezat serta tak terlupakan.

Tatemukai Signature menyediakan beberapa pilihan Omakase dengan menu yang berbeda- beda dan harga yang bervariasi juga.

Alamat : Jl. Gunawarman No.55 4, RT.4/RW.7, Rw. Bar., Jakarta, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12110.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More