Begini Cara Memanfaatkan Lidah Buaya untuk Kesehatan Rambut
Jum'at, 18 Desember 2020 - 12:33 WIB
“Karena teksturnya yang seperti gel dalam bentuk mentahnya, lidah buaya bertindak sebagai bahan pembersih ringan, jadi paling baik digunakan pada kulit kepala dan rambut lalu dibilas karena mungkin akan terasa lengket jika dibiarkan di rambut,” jelasnya.
Dr. Greenfield pun menjelaskan bagaimana cara menggunakan lidah buaya untuk merawat rambut. Anda bisa memeras gel langsung dari daun tanaman lidah buaya, dan lanjutkan dengan step berikut ini:
1. Iris daun tanaman lidah buaya. Potong sisinya, potong menjadi beberapa bagian, lalu belah setiap kotak lidah buaya menjadi dua untuk mendapatkan bahan yang bagus.
2. Peras gel dan usapkan pada helai rambut Anda. Gunakan tangan Anda untuk mengoleskan gel ke kulit kepala, batang rambut, hingga ujung rambut Anda.
3. Untuk menutup kelembapannya, oleskan beberapa tetes minyak jarak ke seluruh helai rambut Anda, dan pijatkan ke kulit kepala Anda. (Baca juga: Sukses di Sinetron Ikatan Cinta, Arya Saloka Mau Terus Belajar )
4. Biarkan perawatan selama 30 menit, lalu bilas dan tata rambut Anda seperti biasa.
Dr. Greenfield pun menjelaskan bagaimana cara menggunakan lidah buaya untuk merawat rambut. Anda bisa memeras gel langsung dari daun tanaman lidah buaya, dan lanjutkan dengan step berikut ini:
1. Iris daun tanaman lidah buaya. Potong sisinya, potong menjadi beberapa bagian, lalu belah setiap kotak lidah buaya menjadi dua untuk mendapatkan bahan yang bagus.
2. Peras gel dan usapkan pada helai rambut Anda. Gunakan tangan Anda untuk mengoleskan gel ke kulit kepala, batang rambut, hingga ujung rambut Anda.
3. Untuk menutup kelembapannya, oleskan beberapa tetes minyak jarak ke seluruh helai rambut Anda, dan pijatkan ke kulit kepala Anda. (Baca juga: Sukses di Sinetron Ikatan Cinta, Arya Saloka Mau Terus Belajar )
4. Biarkan perawatan selama 30 menit, lalu bilas dan tata rambut Anda seperti biasa.
(tdy)
Lihat Juga :
tulis komentar anda