Yummy! Ini Makanan Khas Indonesia yang Disajikan Saat Natal

Selasa, 22 Desember 2020 - 10:20 WIB
foto / dok istimewa
JAKARTA - Hari Natal sudah didepan mata. Semangat untuk merayakan hari natal, semakin terasa, dari mulai menghias pohon Natal dan berbelanja untuk memasak hidangan saat Natal. Biasanya makanan yang disajikan yakni khas Indonesia.

Saat merayakan Natal, setiap daerah di Indonesia memiliki makanan khas yang wajib disajikan pada Hari Natal. Makanan yang disajikan pun sangat beragam. Begitu juga dengan rasanya. Tentu saja makanan-makanan ini menambah kemeriahan Hari Natal .





Penasaran apa saja makanan khusus yang disajikan pada Hari Natal dari beberapa daerah di Indonesia? Berikut ulasannya dirangkum dari berbagai sumber, Selasa (22/12).

1. Kue bagea

Kue berwarna coklat dan berbentuk bulat ini berasal dari Maluku dan terbuat dari sagu. Untuk membuat kue ini, cukup menggunakan gula halus, biji kenari cincang, tepung sagu, minyak sayur, tepung terigu yang diayak, kacang cincang halus, bubuk kayu manis, dan bubuk cengkeh. Kue ini sangat pas dipadukan dengan teh atau kopi saat kumpul dengan keluarga di Hari Natal.



Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More