Ingin Traveling Menjelang Tahun Baru? Baca Dulu News RCTI+

Senin, 28 Desember 2020 - 20:30 WIB
Kanal Infografis merupakan yang paling baru. Pembaca dimanjakan dengan Kanal Infografis karena memudahkannya untuk memahami berita-berita aktual melalui data-data singkat dengan tampilan menarik.

‘’Semua berita yang tayang di News RCTI+ sudah melalui tim kurasi yang profesional dari para editor senior. Berita hoaks dan berita mengandung unsur SARA, kekerasan dan pornografi dipastikan tak akan masuk ke RCTI+’’ kata Valencia Tanoesoedibjo. (Baca juga: Tips untuk Wanita yang Ingin Solo Traveling saat Liburan )

Pembaca RCTI+ dapat juga meng-update berbagai tips menarik tentang fashion, kesehatan, kuliner dan tips-tips lainnya yang bermanfaat dapat dilihat pada kanal Gaya Hidup. Berita-berita seru dan heboh para selebriti di tanah air dan mancanegara tidak pernah ketinggalan. Sebagai news aggregator, News RCTI+ benar-benar sangat lengkap menyajikan informasi.

Kanal Travel tidak melulu memuat berita mengani lokasi-lokasi wisata saja. Namun juga budaya, adat kebiasaan masyarakat setempat. Seperti aneka ragam kuliner dari berbagai daerah di Indonesia dan juga mancanegara. Yang tak kalah penting adalah berita guidance dan tips-tips penting yang sangat diperlukan bagi masyarakat yang akan berwisata.

Bahkan, kanal Travel juga menyajikan informasi pendukungnya seperti infrastruktur dan transportasi yang bisa digunakan untuk mencapai destinasi wisata.
(tdy)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More