Resep-Resep Menu Idul Fitri yang Lezat dan Menyehatkan

Sabtu, 08 Mei 2021 - 06:36 WIB
* 1 lbr daun salam

* garam secukupnya

* lada Secukupnya / 1/4 sdr

* kaldu ayam bubu k 1/2 sdt

Cara membuat:

-Pertama, buat lontongnya terlebih dahulu dengan rebus air hingga mendidih. Lalu campurkan lada, garam, sagu, aduk kering hingga rata.

-Tuang air panas ke dalam campuran sagu, lalu aduk dan uleni hingga kalis dan rata.

-Siapkan cetakan bambu, lumuri bagian dalam dengan minyak goreng. Atau siapkan daun pisang yang sudah dibersihkan dan sedikit dilayukan. Masukkan adonan ke dalam cetakan bambu atau bungkus dengan daun pisang yang dibentuk silinder memanjang dengan diameter sekitar 3 cm, ikat atau kunci ujungnya dengan tusuk sate.

-Rebus adonan selama 3 jam menggunakan api sedang. Angkat dan tiriskan. Nah, lontong sagu siap diolah. Lanjut dengan pembuatan kuah lontong sayur.

-Panggang atau grill ayam dan bumbui sesuai selera, angkat, tiriskan, dan sisihkan.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More