Rayakan Hari Jadi, SIF Selenggarakan Konferensi Diplomasi Publik
Jum'at, 30 Juli 2021 - 05:58 WIB
"Meskipun diplomasi publik memainkan peran penting dalam membentuk perdamaian, terdapat literatur dan penelitian yang terbatas tentang bagaimana hal tersebut dipraktikkan di Asia. Melalui Winning Hearts and Minds: Public Diplomacy in ASEAN, kami berusaha menjelaskan praktik dan kontribusi Asia dalam diplomasi publik, yang dipengaruhi oleh konteks budaya dan geopolitik yang unik di kawasan ini," papar Director, Strategic Management SIF, Mr Reuben Kwan yang mengawasi publikasi tersebut.
Selain terlibat dalam diskusi yang menggugah pikiran, para tamu konferensi juga dapat berjejaring dengan sesama peserta dan bertemu dengan sukarelawan SIF. Sebanyak tujuh sesi "Kopitiam" dan "Human Library" yang terjalin dalam program ini akan memungkinkan lebih dari 1.000 delegasi yang telah mendaftar untuk menghadiri konferensi hingga saat ini untuk berjejaring satu sama lain dan membangun koneksi yang bermakna.
"Diplomasi publik adalah fokus dari pekerjaan yang kami lakukan di SIF. Kami berusaha untuk menyatukan komunitas yang beragam melalui program kolaboratif dan relasional yang mendorong rasa saling menghormati dan memperkuat ikatan dan kepercayaan untuk kebaikan umat manusia," ujar Jean Tan.
Selain terlibat dalam diskusi yang menggugah pikiran, para tamu konferensi juga dapat berjejaring dengan sesama peserta dan bertemu dengan sukarelawan SIF. Sebanyak tujuh sesi "Kopitiam" dan "Human Library" yang terjalin dalam program ini akan memungkinkan lebih dari 1.000 delegasi yang telah mendaftar untuk menghadiri konferensi hingga saat ini untuk berjejaring satu sama lain dan membangun koneksi yang bermakna.
"Diplomasi publik adalah fokus dari pekerjaan yang kami lakukan di SIF. Kami berusaha untuk menyatukan komunitas yang beragam melalui program kolaboratif dan relasional yang mendorong rasa saling menghormati dan memperkuat ikatan dan kepercayaan untuk kebaikan umat manusia," ujar Jean Tan.
(nug)
tulis komentar anda