9 Drama Korea dengan Syuting Adegan Ciuman Terlama
Senin, 11 Oktober 2021 - 08:26 WIB
Adegan ciuman Park Shi Hoo dan Kim So Yeon di Princess Prosecutor membutuhkan waktu 2 jam untuk diselesaikan.
3. The Heirs
Adegan di mana Lee Min Ho secara paksa mencium Park Shin Hye di atas atap di The Heirs berhasil direkam setelah 3 jam.
4. Glory Jane
Adegan ciuman Lee Jang Woo dan Park Min Young di Glory Jane membuat mereka harus berjuang selama 6 jam terus menerus.
5. Dream High
Lihat Juga :
tulis komentar anda