4 Drama Korea tentang CLBK, Tunjukkan Balikan dengan Mantan Tak Selalu Buruk

Jum'at, 07 Januari 2022 - 06:44 WIB
Drama Korea ini berkisah tentang CLBK. Jika banyak drama yang menggambarkan mantan pacar sebagai karakter kejam dan licik, drama ini membuktikan sebaliknya. Foto/Soompi
JAKARTA - Drama Korea ini berkisah tentang cinta lama bersemi kembali atau CLBK. Jika banyak drama yang menggambarkan mantan pacar sebagai karakter yang kejam dan licik, drama berikut ini membuktikan sebaliknya.

Dibintangi oleh sederet artis ternama Korea, drama ini menunjukkan bahwa balikan dengan mantan pacar tidak selalu buruk. Sementara itu, kisah jatuh cinta dengan mantan kekasih adalah cerita yang sering ditampilkan dalam drama Korea. Tertarik untuk menontonnya?

Berikut drama Korea tentang CLBK dilansir dari KBIZoom, Jumat (7/1/2022).





1. Our Beloved Summer



Our Beloved Summer adalah komedi romantis paling viral dalam beberapa minggu terakhir. Drama ini menceritakan kisah Choi Woong (Choi Woo Sik) dan Kook Yeon Soo (Kim Da Mi) yang saling jatuh cinta dan mulai berkencan melalui syuting film dokumenter bersama di sekolah menengah. Namun, mereka akhirnya berpisah.

Bertahun-tahun kemudian setelah dewasa, keduanya dipaksa untuk bersatu kembali ketika sebuah stasiun TV ingin melakukan episode khusus tentang kehidupan mereka saat ini. Our Beloved Summer menarik perhatian karena jalan cerita yang realistis, terutama dari mereka yang masih memiliki perasaan yang tersisa untuk mantan pacar.

2. 18 Again
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More