Ortuseight Running Hypersonic, Sepatu Lari Carbon Plate Pertama di Indonesia
Rabu, 20 April 2022 - 13:00 WIB
“Saat ini untuk merek lokal memang masih belum ada yang memiliki running gear yang lengkap, Ortuseight Running akan menjadi brand olahraga yang menuju kearah situ, yaitu memiliki produk lari yang lengkap from head to toe, sekalian juga membuktikan kepada dunia bahwa produk lokal juga tidak kalah kualitasnya dengan merek luar negeri,” kata Product Development manager Ortuseight, Teguh Sarwoko dalam siaran resminya, Rabu (20/4/2022).
"Semoga Hypersonic menjadi jawaban untuk para runner yang ingin mencoba sepatu running dengan teknologi carbon fiber namun dengan harga yang terjangkau, dan masyarakat bisa makin percaya dan yakin akan kualitas produk dalam negeri kita,” tambahnya.
Dibandrol Rp999 ribu, Hypersonic tersedia mulai bulan April 2022.
"Semoga Hypersonic menjadi jawaban untuk para runner yang ingin mencoba sepatu running dengan teknologi carbon fiber namun dengan harga yang terjangkau, dan masyarakat bisa makin percaya dan yakin akan kualitas produk dalam negeri kita,” tambahnya.
Dibandrol Rp999 ribu, Hypersonic tersedia mulai bulan April 2022.
(dra)
Lihat Juga :
tulis komentar anda