Ini Fakta Heatgard Cat Penolak Panas untuk Eksterior

Kamis, 02 Juni 2022 - 19:30 WIB
"Selain memiliki fungsi utama sebagai cat penolak panas, Heatgard juga memiliki formula anti bocor sehingga baik musim kemarau maupun musim hujan rumah akan tetap terlindungi,” ungkap Antony Kostka General Manager Commerce PT Adhi Cakra Utama Mulia.

Cara penggunaan Heatgard sama seperti cat pada umumnya yaitu bersihkan semua bagian yang mudah lepas dan terkelupas dengan kape atau sikat kawat sehingga bidang yang akan diaplikasikan memiliki daya lekat yang baik terhadap cat. Kemudian aplikasikan Heatgard menggunakan kuas atau roll tanpa perlu dicampur air.

Pengecatan dilakukan sebanyak dua lapis atau lebih sampai mendapatkan ketebalan sesuai daya sebar yang dianjurkan, yakni 1 liter untuk 1 m2; dengan selang waktu minimal 1 jam setiap pelapisan.

Untuk bidang seperti atap seng yang bergelombang dapat melapisi Heatgard menggunakan airless spray. Area sudutan dan pertemuan dua bidang juga dapat diperkuat dengan Aquaproof Polyester Mesh.
(hri)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More