Ini Dia Spot One Stop Eating di Cilegon, Murmer dan Kaya Menu

Selasa, 06 September 2022 - 13:11 WIB
Menurut Julia, Food and Fun merupakan konsep baru yang menyasar kalangan muda usia 20-40 tahun.

Anda yang ingin suasana lebih privat bisa memilih bersantai di Tapas Resto. Ini merupakan lounge eksekutif berlokasi di lantai 2 Aston Cilegon. Cocok untuk pesta pribadi, makan malam romantis atau pertemuan terbatas.

Hidangan yang disajikan di sini tak kalah dari Ginger Lily. Antara lain albondigas en salsa atau bakso sapi spesial, patatas bravas yakni kentang goreng dengan canola oil yang di-steam terlebih dulu, aranchini yaitu nasi goreng isi beef bacon dan keju mozzarella serta gambas al jilo yakni sate king prawn bertabur garlic butter.



"Di sini, pengunjung bisa bebas memesan berbagai kue dan aneka minuman terbaik," kata Julia.
(nug)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More