Sambangi Polda, Rizky Billar dan Lesti Kejora Laporkan Hater

Jum'at, 20 Januari 2023 - 16:27 WIB
loading...
Sambangi Polda, Rizky...
Rizky Billar dan Lesti Kejora menyambangi Polda Metro Jaya. Pasangan suami istri ini melaporkan hater pada Selasa, 10 Januari 2023 usai diduga mendapat ancaman. Foto/Instagram Lesti Kejora
A A A
JAKARTA - Rizky Billar dan Lesti Kejora menyambangi Polda Metro Jaya . Pasangan suami istri ini resmi melaporkan hater usai diduga mendapat ancaman pada Selasa, 10 Januari 2023.

Pada Rabu, 19 Januari 2023 Billar dan Lesti pun menyambangi Polda kembali untuk memberikan klarifikasi terkait laporannya. Kabar ini pun dibenarkan oleh kuasa hukum keduanya, Sadrakh Seskoadi.

"Pada kesempatan ini memang saya menyatakan benar bahwa tadi malam klien kami, Rizky melakukan atau melanjutkan proses hukum yang berjalan," kata Sadrakh di kawasan Srengseng, Jakarta Barat, Jumat (20/1/2023).

"Dimintai keterangan dan berita klarifikasi terkait laporan sudah masuk di Polda Metro Jaya untuk kasus. Beberapa akun media sosial yang kami laporkan. Beberapa akun media sosial yang dianggap sudah tidak dapat dikompori," tambahnya.





Namun, Sadrakh tidak menjelaskan berapa akun netzien yang Billar dan Lesti laporkan. Dia beralasan ini karena masuk ke dalam penyelidikan.

"Ada beberapa akun yang saya belum bisa sampaikan saat ini, karena memang ini menyangkut proses penyelidikan. Jadi kami sama-sama saling jaga saja," jelas Sadrakh.

Sementara terkait alasan Billar dan Lesti melaporkan hater, disebut Sadrakh karena sudah tidak bisa ditoleransi. Keduanya pun mengaku geram sehingga memutuskan untuk membawanya ke jalur hukum.

"Dasar untuk dilaporkannya akun-akun tersebut karena memang ini sudah di luar batas toleransi. Karena memang hal ini dapat terjadi sehingga Rizky merasa harus ditindaklanjuti," pungkasnya.



Adapun laporan Rizky Billar dan Lesti Kejora dengan nomor laporannya LP/B/154/I/2023/SPKT/POLDA METRO JAYA. Atas laporan itu sejumlah akun hatters disangkakan pasal 29 UU ITE atau Undang-undang Transaksi Elektronik Tahun 2008 dengan ancaman penjara selama 4 tahun.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jenazah Ricky Siahaan...
Jenazah Ricky Siahaan Diautopsi di Jepang, Diperkirakan Tiba Hari Jumat
Cinta Laura Prihatin...
Cinta Laura Prihatin Marak Kasus Pelecehan Seksual: Aku Sakit Hati
Alasan Paula Verhoeven...
Alasan Paula Verhoeven Tak Dapat Nafkah Iddah setelah Cerai dari Baim Wong
Hotman Paris Tawari...
Hotman Paris Tawari Paula Verhoeven Jadi Aspri: Saya Akan Buat Kamu Ceria
Bau Melati hingga Sosok...
Bau Melati hingga Sosok Gaib! Robby Purba Gali Cerita Horor Jelita Jely di Rumah Baru
Robby Purba Kaget! Ternyata...
Robby Purba Kaget! Ternyata Rumah Baru Jelita Jely di Tangerang Selatan Berhantu
Sambangi Komisi Yudisial,...
Sambangi Komisi Yudisial, Paula Verhoeven Laporkan Dugaan Pelanggaran Etik Hakim soal Putusan Cerai
Rizky Billar Kenang...
Rizky Billar Kenang Jasa Hotma Sitompul yang Selamatkannya saat Kasus KDRT
Keluarga Rayen Pono...
Keluarga Rayen Pono Desak Ahmad Dhani Minta Maaf Secara Adat usai Pelesetkan Marga
Rekomendasi
GAC Aion Siap Meluncurkan...
GAC Aion Siap Meluncurkan L4 Robotaxi di Shanghai Auto Show 2025
Sinopsis Buku RA Kartini...
Sinopsis Buku RA Kartini Habis Gelap Terbitlah Terang, Simak Yuk
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
Berita Terkini
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
4 jam yang lalu
Rofiah Wujudkan Semangat...
Rofiah Wujudkan Semangat Kartini dengan Gerakkan Ekonomi Desa
4 jam yang lalu
Its Family Time! Chilling...
Its Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
4 jam yang lalu
4 Film Inspiratif yang...
4 Film Inspiratif yang Wajib Ditonton untuk Memperingati Hari Kartini
4 jam yang lalu
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Habib Jafar: Selamat Jalan Teladan Kesederhanaan
5 jam yang lalu
Cahaya Manthovani Diganjar...
Cahaya Manthovani Diganjar Puspa Nawasena, Simbol Semangat Kartini Masa Kini
5 jam yang lalu
Infografis
Puluhan Rudal dan Ratusan...
Puluhan Rudal dan Ratusan Drone Rusia Bombardir Ibu Kota Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved