10 Komunitas Misterius di Dunia, Nomor 8 Sudah Eksis Sejak Tahun 1597

Kamis, 16 Maret 2023 - 13:49 WIB
loading...
A A A
3. Skull and Bones

10 Komunitas Misterius di Dunia, Nomor 8 Sudah Eksis Sejak Tahun 1597

Foto/NBC

Selanjutnya, ada komunitas Skull and Bones yang masuk dalam jajaran komunitas misterius di dunia. Berusia cukup tua, Skull and Bones berdiri pada tahun 1832 New Haven, Amerika Serikat. Perkumpulan ini dibentuk oleh mahasiswa tingkat akhir di Universitas Yale bernama Alphonso Taft dan William Huntington Russell. Skull and Bones dibentuk setelah terjadinya perselisihan pemilihan masyarakat akademik terkemuka di AS, Phi Beta Kappa.

Setiap musim semi, perkumpulan ini menerima 15 anggota baru dan memiliki ritual tersendiri. Para anggotanya juga terbiasa merahasiakan urusannya dari publik. Lambang Skull and Bones adalah gambar tengkorak dan tulang bersilang dengan angka 332 di bagian bawahnya.



4. The Striker

10 Komunitas Misterius di Dunia, Nomor 8 Sudah Eksis Sejak Tahun 1597


The Striker’s Independent Society merupakan perkumpulan masyarakat mistik. Laman List Amaze menyebut bahwa The Striker didirikan pada tahun 1842 di Alabama, AS. The Striker disebut sebagai masyarakat mistik tertua yang masih tersisa di AS. Di era modern ini, The Striker sudah tidak lagi menunjukkan eksistensinya dengan enggan menyelenggarakan pawai seperti biasanya.

5. Cicada 3301

10 Komunitas Misterius di Dunia, Nomor 8 Sudah Eksis Sejak Tahun 1597

Foto/Azizpedia

Nama Cicada 3301 juga dikenal sebagai organisasi misterius di dunia berbasis dunia maya. Laman Historyc Mysteries menyebut, Cicada 3301 sudah mengunggah beragam teka-teki secara daring sejak tahun 2012.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Komunitas Historia Indonesia...
Komunitas Historia Indonesia Sebarkan Semangat Melestarikan Sejarah dan Budaya Bangsa
Komunitas Telusur Gang,...
Komunitas Telusur Gang, Upaya Bernostalgia dengan Hangatnya Suasana Perkampungan
Fenomena Gerakan Street...
Fenomena Gerakan Street Feeding para Pecinta Kucing, Lebih dari Sekadar Memberi Makan si Meong
Pengalaman Berkegiatan...
Pengalaman Berkegiatan dengan Komunitas Wisata Mistis, Horor Banget!
Indonesia Graveyard,...
Indonesia Graveyard, Komunitas yang Gemar Berburu dan Menggali Sejarah Kuburan Unik
Komunitas AABI, Wadah...
Komunitas AABI, Wadah Berkumpulnya Puluhan Ribu Pemilik Nama Agus
Lebih Dekat dengan Komunitas...
Lebih Dekat dengan Komunitas Hong, Pegiat Permainan Tradisional di Tengah Peradaban Digital
Kisah Suka Duka Cosplayer...
Kisah Suka Duka Cosplayer di Dunia Cosplay, Hobi yang Menyenangkan tapi Tak Mudah
5 Fandom Kpop di Indonesia...
5 Fandom Kpop di Indonesia dan Kegiatannya, Nomor 4 Pernah Bantu Korban Kanjuruhan
Rekomendasi
Pertokoan di Malang...
Pertokoan di Malang Kebakaran, Sejumlah Kendaraan Hangus
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
Apa Itu Rumah Modular?...
Apa Itu Rumah Modular? Smart Cottage LG yang Jadi Tempat Tinggal Masa Depan Berteknologi Canggih
Berita Terkini
5 Tempat Wisata Terpopuler...
5 Tempat Wisata Terpopuler di Banyuwangi, Nomor 1 Dijuluki Afrika-nya Jawa!
40 menit yang lalu
Kondisi Terkini Fachri...
Kondisi Terkini Fachri Albar usai Ditangkap Kasus Narkoba, Polisi Pastikan Sehat
8 jam yang lalu
Profil Hailey Baldwin,...
Profil Hailey Baldwin, Istri Justin Bieber yang Ternyata Menderita Kista Ovarium
8 jam yang lalu
Drama Korea A Shop For...
Drama Korea A Shop For Killer Lanjut Season 2, Tayang Perdana 2026
9 jam yang lalu
5 Fakta Hailey Bieber...
5 Fakta Hailey Bieber yang Mengaku Punya Dua Kista Ovarium
9 jam yang lalu
15 Contoh Ucapan Galungan...
15 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 Bahasa Bali untuk Teman hingga Keluarga Besar
9 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved