Gitaris Motorhead Kenang Momen-Momen Terakhir Bersama Lemmy Kilmister

Senin, 20 Maret 2023 - 16:51 WIB
loading...
A A A
"Saya kira dia tidak menyadarinya --saya tahu dia tidak memiliki pemikiran itu sama sekali," ungkap Mikkey.

"Tapi dia memang berjuang dengan kondisi kesehatannya, dan itu menyebalkan bagi Lemmy, karena dia sangat ingin menjalani kehidupan normalnya. Tapi dia mengalami hari-hari baik dan hari-hari buruk," jelasnya.

Menurut drummer 59 tahun itu, 2015 merupakan tahun yang sulit buat Lemmy, dan tentunya untuk Motorhead. "Tapi pastinya saya tahu bahwa dia tidak tahu bahwa dia benar-benar akan meninggal pada akhir tahun itu. Dia tidak tahu tentang itu," ujarnya.



Motorhead sendiri memang berhasil menuntaskan tur Eropa pada 2015 atau beberapa minggu sebelum kematian Lemmy, namun band asal London ini harus membatalkan sejumlah penampilannya.
(nug)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2053 seconds (0.1#10.140)