6 Fakta Unik Nasi Padang, Nomor 5 Porsi Lebih Banyak Jika Dibungkus

Selasa, 30 Mei 2023 - 15:20 WIB
loading...
A A A
Tidak main-main, rendang berhasil menyabet juara satu.Bumbu rendang yang kaya rempah mampu mengeluarkan aroma lezat. Belum lagi daging sapi yang sudah direndam berjam-jam dicampur rempah benar-benar bisa menggoda lidah. Tidakheran, rendang jadi incaran banyak orang di dalam maupun luar negeri.

4.Porsi Nasi Lebih Banyak Jika Dibungkus
6 Fakta Unik Nasi Padang, Nomor 5 Porsi Lebih Banyak Jika Dibungkus

Foto/ist

Dilihat dari sejarahnya, pada zaman Belanda yang dapat menikmati masakan Padang dirumah makan Padang hanyalah kalangan elit saja.

Oleh sebab itu karena pemilik rumah makan Padang ingin orang pribumi juga bisa menikmati nasi Padang maka disiasati dengan cara membungkusnya dan porsinya lebih banyak agar bisa berbagi dengan yang lain.



Versi lain juga menyebutkan hal ini disebabkan karena biaya pelayanan, kalau makan di tempat diberikan pelayanan. Sedangkan kalau dibungkus nasi nya lebih banyak dibandingkan makan di tempat.

5.Lebih Nikmat Makan Pakai Tangan
6 Fakta Unik Nasi Padang, Nomor 5 Porsi Lebih Banyak Jika Dibungkus

Foto/ist

Walaupun disediakan sendok dan garpu di meja makan, tapi tentu saja akan lebih nikmat menyantap hidangan nasi padang menggunakan tangan.

Karena kuah dan bumbu yang menempel di tangan itu lebih nikmat ketika kita menjilat tangan kita setelah selesai menyantap nasi padang, walaupun makan nasi padang menggunakan tangan akan meninggalkan aroma nasi padang yang akan sulit hilang jika hanya dibilas dengan air.

6.Foto Ikonik Ungku Saliah
6 Fakta Unik Nasi Padang, Nomor 5 Porsi Lebih Banyak Jika Dibungkus

Foto/ist
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1238 seconds (0.1#10.140)