1,2 Juta Vaksin InaVac Telah Didistribusikan ke Daerah, BPOM Ingatkan Standar dan Keamanan Mutu

Selasa, 06 Juni 2023 - 14:15 WIB
loading...
1,2 Juta Vaksin InaVac...
Kepala BPOM RI Penny K Lukito mengapresiasi PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia yang telah mendistribusikan 1,2 juta vaksin InaVac. Ia juga mengingatkan tentang standar dan keamanan mutu. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Kepala BPOM RI Penny K Lukito mengapresiasi PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia yang telah mengingatkan masyarakat Indonesia untuk tetap berhati-hati dan memperluas cakupan dari vaksinasi Covid-19.

“Saya sebagai pimpinan Badan POM, memberikan apresiasi bahwa PT Biotis Pharmaceuticals Indonesia telah mengingatkan masyarakat Indonesia untuk tetap berhati-hati dan memperluas cakupan dari vaksinasi Covid-19,” tutur saat Vaksinasi Massal di Gunung Sindur, Kabupaten Bogor, belum lama ini.

"Kami juga berkomitmen mendorong industri farmasi untuk berkembang dengan memenuhi standar keamanan, mutu dan efektivitas," tambahnya.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur Utama PT Biotis Pharmaceutical Indonesia FX Sudirman mengaku pihaknya telah mendistribusikan total 1,2 juta dosis vaksin COVID-19 InaVac pesanan pemerintah ke seluruh daerah di Indonesia.



"Menteri Kesehatan (Menkes) telah mengeluarkan Surat Keputusan pembelian InaVac 5 juta dosis, 1,2 juta lebih dosis diantaranya terelisasi dan disebar ke seluruh provinsi," katanya.

Sebanyak 3,7 juta lebih dosis sisa vaksin yang dipesan pemerintah, kata dia, disiapkan untuk isi ulang kebutuhan masyarakat yang selesai dalam waktu dekat

Ia mengatakan Biotis sedang melakukan uji klinis lanjutan untuk remaja yang kini bergulir di RSUD Soetomo, Surabaya.

"Kami juga sudah memulai persiapan untuk vaksinasi anak bisa dilakukan dalam kuarter ke depan untuk dapat Izin Penggunaan Darurat (EUA) bagi remaja, terutama anak sekolah dapat dosis booster InaVac," katanya.

FX Sudirman mengatakan Biotis bersama para peneliti berupaya memperhatikan kualitas vaksin, termasuk upaya mempertahankan efikasi vaksin.

"Vaksin ini sudah didesain secara halal dan ini jadi poin positif, baik primer maupun booster," katanya.
(hri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Klinik di Taiwan Kebanjiran...
Klinik di Taiwan Kebanjiran Permintaan Vaksinasi Flu usai Barbie Hsu Meninggal
4 Fakta Latiao, Jajanan...
4 Fakta Latiao, Jajanan Viral asal China yang Izinnya Ditarik Sementara BPOM
BPOM Temukan Bakteri...
BPOM Temukan Bakteri Berbahaya pada Jajanan China Latiao, Picu Keracunan
Jajanan China Latiao...
Jajanan China Latiao Picu Keracunan di 7 Daerah, BPOM Tarik Produk dari Pasaran
Kemenkes Pastikan Informasi...
Kemenkes Pastikan Informasi Vaksin Mpox adalah Eksperimental Hoaks
Indonesia Siap Datangkan...
Indonesia Siap Datangkan 1.600 Dosis Vaksin Cacar Monyet dari Denmark
BPOM Tidak Temukan Natrium...
BPOM Tidak Temukan Natrium Dehidroasetat di Roti Aoka, Ini Bahan Pengawet yang Dipakai
Bahaya Pengawet Natrium...
Bahaya Pengawet Natrium Dehidroasetat yang Ditemukan di Roti Okko
Masa Kadaluwarsa Roti...
Masa Kadaluwarsa Roti Okko dan Aoka 3 Bulan, BPOM: Mungkin Saja
Rekomendasi
250 Mahasiswa UIN Suska...
250 Mahasiswa UIN Suska Riau Diajari Melek Sektor Keuangan
Polisi Tidur Raksasa...
Polisi Tidur Raksasa Klaten Dibongkar! Kenali 3 Jenis Polisi Tidur yang Benar Biar Gak Bikin Celaka!
Mantan Pejabat MA Zarof...
Mantan Pejabat MA Zarof Ricar Ditetapkan Tersangka TPPU
Berita Terkini
Wakil Wali Kota Bandung...
Wakil Wali Kota Bandung Meriahkan Gala Premier Sinetron Gober Parijs Van Java
22 menit yang lalu
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
1 jam yang lalu
Kronologi Yuke Dewa...
Kronologi Yuke Dewa 19 Diduga Tabrak Anak Kecil di Tasikmalaya, Beri Bantuan Rp10 Juta
1 jam yang lalu
Dibuntuti Paparazzi,...
Dibuntuti Paparazzi, Justin Bieber Khawatir Alami Nasib Tragis seperti Putri Diana
2 jam yang lalu
Detik-detik Baim Wong...
Detik-detik Baim Wong Talak Paula Verhoeven: Aku Mau Cerai!
3 jam yang lalu
13 Film Tayang Mei 2025...
13 Film Tayang Mei 2025 di Bioskop, Ada Mission Impossible dan Final Destination
3 jam yang lalu
Infografis
Respons Kemlu Soal Relokasi...
Respons Kemlu Soal Relokasi 2 Juta Warga Gaza ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved