6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi

Sabtu, 25 Juli 2020 - 15:00 WIB
loading...
6 Cara Rayakan Hari...
Merayakan hari persahabatan internasional bisa kamu lakukan meski cuma lewat aplikasi daring aja. Foto/Post composite, Getty Images
A A A
JAKARTA - Hari Persahabatan Sedunia atau World Friendship Day dirayakan tiap 30 Juli. Kalau kamu mau merayakan, kamu bisa melakukan hal berikut ini tanpa harus bertemu langsung.

1. LAKUKAN KEGIATAN BERSAMA SECARA DARING

6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi


Kalian bisa berkegiatan bareng lewat daring, misalnya ngobrol lama-lama via video call, nonton bareng lewat aplikasi, main gim daring, dan lainnya.

2. KIRIM KARYA BUATAN SENDIRI

6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi


Bikin temanmu kaget setelah menerima barang buatan tanganmu sendiri. Kamu bisa coba menjahit tote bag dengan tulisan, menggambar lukisan wajah, membuat gelang persahabatan, pokoknya barang unik yang berharga buat pertemanan kalian. Setelah itu, bisa kirim lewat pos.

3. TULIS SURAT ATAU KARTU UCAPAN

6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi


Mengirim surat atau kartu ucapan memang terkesan jadul, tapi justru itu yang akan bikin kalian terkesan. Bayangkan rasanya antusias menunggu surat atau kartu datang. Mumpung masih banyak waktu, buruan bikin kartu ucapan, yuk!

4. BUAT KARYA DI MEDIA SOSIAL

6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi


Simpel tapi berkesan, coba buat karya lalu kirim ke temanmu lewat media sosial. Contohnya kolase foto kalian, video awal pertemanan sampai sekarang, penampilanmu benyanyi, atau lainnya. Bisa juga manfaatkan fitur friendship day di media sosial seperti Facebook.

5. KIRIM KREASI MASAKAN MASING-MASING

6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi


Kalau kamu dan temanmu suka makan sekaligus masak, ini cara yang tepat. Sebelumnya, janjian dulu untuk masak, tapi jangan beri tahu jenis makanannya. Kirim lewat aplikasi pesan antar dan rasakan kreasi masing-masing.

6. KIRIM HADIAH KEJUTAN

6 Cara Rayakan Hari Persahabatan Internasional saat Pandemi


Belikan temanmu barang yang selama ini ia idam-idamkan. Jangan lupa tulis ucapan atau pesan tentang hari persahabatan, ya.

GenSINDO
Faqihah Muharroroh Itsnaini
Universitas Padjadjaran
(it)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
6 Film Korea Terlaris...
6 Film Korea Terlaris Sepanjang Pandemi Covid-19, Nomor 1 saat Masih Puncak Kasus
6 Film Rugi saat Pandemi...
6 Film Rugi saat Pandemi Ini Layak Dapat Kesempatan Kedua
RI Resmi Masuk Masa...
RI Resmi Masuk Masa Endemi, Menkes Budi Imbau Masyarakat Tetap Jaga Diri
Cegah Pandemi Covid-19...
Cegah Pandemi Covid-19 Berikutnya, Menkes Budi: Jangan Tunggu Patogen Hewan Loncat ke Manusia
Status Pandemi Dicabut...
Status Pandemi Dicabut tapi Covid-19 Masih Ada Lho! Ini yang Perlu Dilakukan Masyarakat
Jokowi Resmi Cabut Status...
Jokowi Resmi Cabut Status Pandemi Covid-19 di Indonesia, Ini 3 Alasannya
Status Darurat Pandemi...
Status Darurat Pandemi Covid-19 Dicabut, Kemenkes: Virusnya Masih Ada di Sekitar Kita
Status Darurat Covid-19...
Status Darurat Covid-19 Dicabut WHO, Jumlah Tes Covid-19 Menurun
Status Kedaruratan Pandemi...
Status Kedaruratan Pandemi Covid-19 Dicabut WHO, Begini Respons Menkes Budi
Rekomendasi
Gelar Halalbihalal,...
Gelar Halalbihalal, IKAPI Tekankan Pentingnya Kebersamaan dan Solidaritas Anggota
Presiden Otoritas Palestina...
Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas Sebut Hamas Anak-anak Jalang
Wakil ICC Indonesia...
Wakil ICC Indonesia Ikut Bahas Amandemen Rancangan Aturan Arbitrase internasional
Berita Terkini
Dari Rumah Tak Layak...
Dari Rumah Tak Layak Huni, Menuju Panggung Impian, MNCTV Hadirkan Program Hiburan Penuh Harapan dan Kejutan
34 menit yang lalu
Simak, Ini Pesan Liliana...
Simak, Ini Pesan Liliana Tanoesoedibjo untuk Miss Indonesia 2024 Monica Kezia Menuju Miss World 2025
34 menit yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo...
Liliana Tanoesoedibjo Puji Misi Sosial Monica Kezia, Optimis Tampil Gemilang di Miss World 2025
47 menit yang lalu
7 Fakta Perceraian Paula...
7 Fakta Perceraian Paula Verhoeven & Baim Wong, Dituduh Selingkuh hingga Disebut Istri Nusyuz
54 menit yang lalu
Liliana Tanoesoedibjo:...
Liliana Tanoesoedibjo: Monica Kezia Siap Tampilkan Indonesia Lewat Tarian dan Kepedulian Sosial di Miss World 2025
59 menit yang lalu
Menuju Miss World 2025,...
Menuju Miss World 2025, Liliana Tanoesoedibjo Sampaikan Pesan Khusus untuk Monica Kezia
1 jam yang lalu
Infografis
AS Gunakan Segala Cara...
AS Gunakan Segala Cara Cegah Pengakuan Internasional atas Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved