10 Fakta J. Robert Oppenheimer, Pengembang Bom Atom yang Menyesali Penemuannya

Rabu, 19 Juli 2023 - 12:25 WIB
loading...
10 Fakta J. Robert Oppenheimer,...
J. Robert Oppenheimer adalah ilmuwan kontroversial yang dikenal sebagai Bapak Bom Atom. Dia memimpin Proyek Manhattan yang menyebabkan terciptanya bom atom. (Foto: Sky History)
A A A
J. Robert Oppenheimer adalah seorang fisikawan terkemuka yang dikenal dengan kontribusinya pada pembuatan bom atom Amerika Serikat. Baru-baru ini, sosoknya menjadi referensi film terbaru garapan Christopher Nolan, yakni Oppenheimer. Film itu diangkat dari buku American Prometheus karya Kai Bird dan Martin J Sherwin.

Di Indonesia, Oppenheimer mulai tayang hari ini, Rabu (19/7). Memulai produksi pada 2022 lalu, film ini dikatakan menelan biaya hingga USD100 juta (Rp1,4 triliun). Tidak heran kalau film ini menela biaya besar karena menghadirkan sederet bintang kenamaan.

Film ini berpusat pada sosok fisikawan bernama J. Robert Oppenheimer. Dia adalah manajer Laboratorium Los Alamos yang turut berkontribusi pada penciptaan bom atom Amerika Serikat. Untuk diketahui, karakter tersebut didasarkan pada tokoh asli dengan nama yang sama. Menjadi referensi dari film terbaru garapan Christopher Nolan, siapakah sebenarnya sosok Julius Robert Oppenheimer ini? Untuk lebih jelasnya, simak sejumlah faktanya berikut ini!



1. Latar Belakang

10 Fakta J. Robert Oppenheimer, Pengembang Bom Atom yang Menyesali Penemuannya

Foto: Boss Hunting

Julius Robert Oppenheimer lahir di New York, Amerika Serikat pada 22 April 1904. Dia berasal dari keluarga imigran Yahudi Jerman. Dia sempat kuliah di Harvard University untuk belajar Kimia pada tahun 1922.

Meski demikian, kecintaan Oppenheimer kepada fisika membuatnya beralih ke jalur ilmiah yang berbeda. Tak lama setelahnya, dia pergi ke Jerman dan masuk Universitas Gottingen, salah satu pusat fisika teoritis terkemuka di dunia. Selama berada di sana, dia banyak menerbitkan makalah yang berkontribusi pada pengembangan teori kuantum.

Pada 1927, Oppenheimer telah menerima gelar doktor dan menjabat sebagai guru besar di Universitas California, Berkeley, serta Institut Teknologi California. Selama belasan tahun, dia menghabiskan waktu untuk kedua instansi pendidikan itu. Dia juga terus melakukan penelitian penting di bidang ilmiah, termasuk fisika nuklir, teori medan kuantum, hingga astrofisika.

2. Pernah Menyumbangkan 3% Gajinya untuk Fisikawan Jerman

10 Fakta J. Robert Oppenheimer, Pengembang Bom Atom yang Menyesali Penemuannya

Foto: Listening to America

Awalnya, Oppenheimer tidak terlalu tertarik untuk mengikuti perkembangan politik dunia. Namun, matanya mulai terbuka ketika melihat keberadaan Nazi Jerman yang dipandang dengan ketakutan oleh banyak orang. Salah satu bentuk perhatiannya adalah dengan menyumbangkan sejumlah gajinya untuk para fisikawan Jerman.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Fakta Hubungan Kim...
5 Fakta Hubungan Kim Woo Seok dan Kang Na Eon yang Bikin Fans Penasaran
5 Fakta Menarik Putri...
5 Fakta Menarik Putri Marino, Artis yang Ngaku Menyesal Buru-Buru Nikah di Usia Muda
7 Fakta Pernikahan Irish...
7 Fakta Pernikahan Irish Bella dan Haldy Sabri yang Sukses Kejutkan Publik
3 Fakta Giring Jadi...
3 Fakta Giring Jadi Wakil Menteri Kabinet Prabowo-Gibran
7 Fakta Bobby Kertanegara,...
7 Fakta Bobby Kertanegara, Kucing Kesayangan Prabowo Subianto yang Ikut Tinggal di Istana
7 Fakta Pevita Pearce,...
7 Fakta Pevita Pearce, Aktris yang Baru Saja Dipersunting Pengusaha Malaysia
5 Fakta Film Beetlejuice...
5 Fakta Film Beetlejuice 2 yang Dibintangi Michael Keaton dan Winona Ryder
4 Fakta di Balik Meninggalnya...
4 Fakta di Balik Meninggalnya Liam Payne Member One Direction, karena Bunuh Diri?
5 Fakta Brian Armstrong,...
5 Fakta Brian Armstrong, CEO Coinbase yang Ramai Dirumorkan Pernah Menikah dengan Raline Shah
Rekomendasi
44 Korban Penahanan...
44 Korban Penahanan Ijazah oleh UD Sentosa Seal Lapor ke Polda Jatim
Wakil Ketua TPUA Ungkap...
Wakil Ketua TPUA Ungkap Detik-detik Bertamu ke Rumah Jokowi di Solo
Kisah Ken Arok, Remaja...
Kisah Ken Arok, Remaja Gemar Berjudi yang Miliki Keistimewaan dan Bisa Pancarkan Cahaya
Berita Terkini
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Have a Nice Date Eps 2: Natasha Olahraga Keras demi Ayang
11 menit yang lalu
5 Tanda Rumah Tangga...
5 Tanda Rumah Tangga Barack Obama dan Michelle Mulai Retak, Isu Perselingkuhan Muncul
51 menit yang lalu
Riwayat Kasus Narkoba...
Riwayat Kasus Narkoba Fachri Albar, 2007 Masuk DPO hingga Menyerahkan Diri
1 jam yang lalu
Tindakan Nekat Pangeran...
Tindakan Nekat Pangeran Harry Picu Keretakan Baru dengan William
4 jam yang lalu
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
11 jam yang lalu
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
12 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved