7 Manfaat Yogurt Bagi Kesehatan yang Wajib Anda Ketahui!

Rabu, 30 Agustus 2023 - 17:41 WIB
loading...
A A A
Semua vitamin dan mineral yang terkandung dalam yogurt sangat membantu mencegah osteoporosis. Sebuah penelitian menyarankan, mengonsumsi setidaknya tiga porsi makanan olahan susu (seperti yogurt) setiap hari, dapat membantu menjaga massa dan kekuatan tulang.

4. Tinggi Probiotik

Beberapa jenis probiotik yang ditemukan dalam yogurt, seperti Bifidobacteria dan Lactobacillus, telah terbukti mengurangi gejala tidak nyaman dari sindrom iritasi usus besar (IBS). Beberapa penelitian telah menemukan, bahwa probiotik dapat mengatasi diare serta sembelit.

5. Memperkuat Imunitas Tubuh

Yogurt mengandung magnesium, selenium, dan zat seng yang merupakan mineral yang dikenal dapat memperkuat sistem kekebalan tubuh. Di sisi lain, penelitian juga menunjukkan bahwa probiotik dan vitamin D yang terkandung dapat membantu mencegah flu.

6. Kaya Protein

Yogurt mengandung sekitar 12 gram per 7 ons protein di dalamnya. Hal ini berfungsi untuk menjaga metabolisme tubuh dan mengatur nafsu makan, sehingga berat badan dapat terkontrol.



7. Banyak Nutrisi Lainnya

Yogurt mengandung banyak kalsium dan mineral yang diperlukan untuk kesehatan gigi dan tulang. Yogurt mengandung vitamin B yang tinggi, terutama vitamin B12 dan riboflavin yang dapat melindungi dari penyakit jantung dan cacat saraf tertentu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tukar Poin Smartfren...
Tukar Poin Smartfren di Mister Aladin, Banyak Keuntungan Menanti!
Mengukur Keberhasilan...
Mengukur Keberhasilan Bisnis dari Partisipasi dalam Exhibition
Libur Lebaran Makin...
Libur Lebaran Makin Seru! Tur & Aktivitas Diskon s.d Rp100.000
Mudik Makin Nyaman dan...
Mudik Makin Nyaman dan Lancar! Diskon 20% untuk Booking Hotel
Pentingnya Lokasi Strategis...
Pentingnya Lokasi Strategis saat Booking Hotel untuk Perjalanan Bisnis
Liburan Hemat dengan...
Liburan Hemat dengan Kereta! Diskon Rp25.000 Bikin Perjalanan Makin Nyaman
Libur Lebaran Lebih...
Libur Lebaran Lebih Hemat! Hotel Super Nyaman Diskon 20%
Konferensi Bisnis: Investasi...
Konferensi Bisnis: Investasi Penting untuk Jangka Panjang Perusahaan
Cara Terbaik Merancang...
Cara Terbaik Merancang Program Incentive yang Berhasil dalam Perusahaan
Rekomendasi
Mudik Lebaran, 157.372...
Mudik Lebaran, 157.372 Orang dan 36.061 Kendaraan dari Jawa Menyeberang ke Sumatera
Garda Satu Siap Bantu...
Garda Satu Siap Bantu Akselerasi Makan Bergizi Gratis
Minat Anak Muda Terhadap...
Minat Anak Muda Terhadap KPR Alami Peningkatan
Berita Terkini
Alasan Pangeran Harry...
Alasan Pangeran Harry Tidak Akan Pernah Menceraikan Meghan Markle
3 jam yang lalu
5 Drama Korea Terbaik...
5 Drama Korea Terbaik Park Bo Gum selain When Life Gives You Tangerines
3 jam yang lalu
Profil Arafah Rianti,...
Profil Arafah Rianti, Pacar Steven Wongso
4 jam yang lalu
Kate Middleton Dorong...
Kate Middleton Dorong Pangeran William Buka Hati untuk Harry demi Keluarga Kerajaan
5 jam yang lalu
Kronologi Lengkap Perseteruan...
Kronologi Lengkap Perseteruan Judika vs Ahmad Dhani, Berawal dari Lagu Dewa 19
5 jam yang lalu
Mudik Bersih Anti Kuman...
Mudik Bersih Anti Kuman di Berbagai Lokasi Jawa hingga Bali
6 jam yang lalu
Infografis
Hati-hati, Ini 5 Efek...
Hati-hati, Ini 5 Efek Puasa Tanpa Sahur bagi Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved