Talenta Cilik Indonesia Unjuk Kebolehan dalam Lima Kategori Kecerdasan

Rabu, 06 September 2023 - 10:20 WIB
loading...
Talenta Cilik Indonesia...
Ajang pencarian bakat anak-anak bertajuk Cerebrofort Talent Search digelar di Festival Citylink Bandung belum lama ini. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Ajang pencarian bakat anak-anak bertajuk Cerebrofort Talent Search digelar di Festival Citylink Bandung belum lama ini. Ratusan pengunjung di pusat perbelanjaan tersebut antusias menyaksikan penampilan para grand finalis.

Cerebrofort, produk multivitamin anak dari Kalbe Consumer Health, telah mempertahankan komitmennya selama 50 tahun untuk mendukung anak Indonesia meraih masa depan melalui tumbuh kembang yang optimal serta nutrisi bagi otak.

Namun, selain asupan multivitamin, berbagai stimulasi lewat ragam aktivitas menyenangkan bagi anak juga sangat penting untuk memaksimalkan fungsi otak si kecil agar dapat meraih cita-cita.

Menyadari hal itu, Cerebrofort pun menginisiasi ajang pencarian bakat Cerebrofort Talent Search.

General Manager Commercial Kalbe Consumer Health Kustanto Pramono mengatakan, pihaknya percaya setiap anak memiliki talenta dan kecerdasan masing-masing.

"Selain mendukung anak-anak dengan asupan nutrisi dari minyak ikan, perlu juga distimulasi dengan kegiatan yang tepat. Untuk itu Cerebrofort menyelenggarakan Cerebrofort Talent Search," katanya, Minggu (3/9/2023).

Ajang kompetisi yang diperuntukkan bagi anak-anak usia 6-12 tahun ini berlangsung pada 23 Juni hingga 23 Agustus 2023. Tercatat ribuan peserta cilik dari berbagai penjuru Nusantara telah mengikuti ajang yang memperebutkan hadiah utama berupa tabungan pendidikan dengan total jutaan rupiah, logam mulia, saldo e-wallet, dan kesempatan menjadi model Cerebrofort ini.

Cerebrofort mendefinisikan lima kategori kecerdasan yaitu Kecerdasan Spasial (Visual) untuk Lomba Mewarnai, Kecerdasan Linguistik untuk Lomba Presenter dan Storytelling, Kecerdasan Logs (Matematika) untuk Lomba Matematika, Kecerdasan Kinestetik untuk Lomba Menari, dan Kecerdasan Musikal untuk Lomba Menyanyi.

Instruktur vokal di Purwacaraka Music Studio Denny Wildan, yang didapuk menjadi salah satu juri, menjelaskan tentang kriteria penilaian.

"Juri menilai bagaimana kecerdasan berbicara peserta pada kategori Presenter/Storytelling, bagaimana penampilannya, pelafalan, tata bahasa, dan juga ceritanya. Lalu di kategori menyanyi kami menilai sejauh mana kemampuan anak dalam teknik vokal, pengucapan lirik yang baik, penghayatan lagu, serta kostum dan tata rias yang digunakan. Lalu penilaian kecerdasan kinestetik dalam kategori menari, kecerdasan spasial dalam kategori mewarnai, serta kecerdasan matematika dalam kategori Matematika," bebernya.
(tsa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Turnamen Selebriti Biliar...
Turnamen Selebriti Biliar Indonesia Digelar, 64 Pesohor Tanah Air Beraksi
Jadi 2 Grup Pertama...
Jadi 2 Grup Pertama yang Lolos Eliminasi, M4Y dan Gw Dance Project Pukau Judges dengan Konsep Unik!
Penuh Ketegangan, Stage...
Penuh Ketegangan, Stage Audition Terakhir Amazing Dance Indonesia Buat Judges Merinding!
Jakarta Butchers Challenge...
Jakarta Butchers' Challenge 2024 Digelar, Hadirkan Tantangan Kreativitas Memotong Daging Domba
Stage Audition ke-4,...
Stage Audition ke-4, Bikin Panggung Amazing Dance Indonesia Banjir Air Mata
Valencia Tanoesoedibjo:...
Valencia Tanoesoedibjo: Amazing Dance Indonesia Konten Segar bagi Pemirsa GTV
Jadi Terobosan Baru...
Jadi Terobosan Baru di Ranah Kompetisi, Amazing Dance Indonesia GTV Tayang Perdana 4 September 2024
Chef I Kadek Sumiarta...
Chef I Kadek Sumiarta Akan Wakili Indonesia dan Asia Pasifik dalam Final Kompetisi Kuliner Dunia di Paris
Kompetisi Melodi Kemerdekaan...
Kompetisi 'Melodi Kemerdekaan' Ajang Pencarian Bakat Musik sekaligus Perkuat Rasa Cinta Tanah Air
Rekomendasi
Ada Produk Haram Berlabel...
Ada Produk Haram Berlabel Halal, MUI Dorong Tingkatkan Pengawasan
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
Berita Terkini
Penjelasan Ending Weak...
Penjelasan Ending Weak Hero Class 2, Apa yang Terjadi setelah Si-eun Melawan Baek-jin?
36 menit yang lalu
Pangeran Harry Ancam...
Pangeran Harry Ancam Bongkar Aib Keluarga Kerajaan Lewat Buku Baru jika Keamanannya Dicabut
1 jam yang lalu
Pangeran William dan...
Pangeran William dan Kate Middleton Tidak Berencana Gulingkan Raja Charles III dari Takhta
2 jam yang lalu
Film Rohtrip Resmi Diproduksi,...
Film Rohtrip Resmi Diproduksi, Petualangan Mistis 6 Teman Kampus Dibungkus Komedi dan Horor
6 jam yang lalu
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
8 jam yang lalu
Review Weak Hero Class...
Review Weak Hero Class 2, Persahabatan, Trauma, dan Pertarungan di Lorong Sekolah
9 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved