6 Tanaman Obat yang Bisa Ditanam di Pot dan Manfaatnya

Sabtu, 13 Januari 2024 - 12:30 WIB
loading...
A A A
Kunyit liar merupakan tanaman umbi-umbian dan mempunyai aroma yang manis. Tanaman ini akan tumbuh paling baik di tempat yang cerah dan dalam pot besar. Kunyit liar memiliki daun hijau besar. Saat tanaman matang, setiap batang mengeluarkan bunga berwarna putih kehijauan dan terkadang berwarna merah muda.

Kunyit liar tumbuh subur di kondisi hangat, lembap, serta tanah netral yang memiliki drainase baik. Tanaman ini dikenal memiliki manfaat kosmetik dan dapat membantu mengurangi noda, lingkaran hitam, dan banyak lagi.

6. Ginseng India

6 Tanaman Obat yang Bisa Ditanam di Pot dan Manfaatnya

Foto/Istock Photo

Ekstrak atau bubuk dari akar atau daun tanaman ini dapat digunakan untuk dikonsumsi. Ginseng India merupakan tanaman tahan kekeringan dan daunnya berbentuk elips berwarna hijau tua.

Tanaman ini diketahui bermanfaat untuk mengurangi kecemasan, stres, depresi dan banyak lagi.

(dra)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1217 seconds (0.1#10.140)