Kazan Kremlin Jadi Destinasi Wisata Ramah Muslim, Saksi Kedekatan Rusia dengan Islam
loading...
A
A
A
"Saya sangat menikmati (pengalamannya). Kazan sangat berbeda dengan Moskow. Menurut saya, arsitektur bangunannya sangatlah unik. Kalau dibandingkan dengan negara asal saya (Malaysia), semuanya berbeda di sini. Banyak salju disini, bahkan tidak ada salju di Kuala Lumpur ataupun di Jakarta. Orang-orangnya (di Kazan) juga tinggi-tinggi dan juga rupawan," ujar Raymond kepada Tim MNC Portal Indonesia beberapa waktu lalu di Kazan, Rusia.
Pria yang juga menjabat sebagai Project Director PT INARIS International Corporation ini juga menyebutkan bahwa Kazan adalah sebuah kota historis yang benar-benar penting bagi Muslim.
"Orang-orang Muslim harus datang dan melihatnya sendiri bahwa banyak hal yang bisa kita pelajari tentang asal muasal berkembangnya agama Islam di sini. Ini adalah salah satu tempat pertama berkembangnya agama Islam, dan saya diberi tahu bahwa salah satu Al-Quran yang pertama kali dicetak adalah dari Kazan ini," tambahnya.
Tim MNC Portal Indonesia berkesempatan untuk mengunjungi destinasi wisata ini melalui familiarization trip sebagai bentuk kerjasama INARIS International Corporation dan FUN&SUN dari Rusia, menjadikan Moscow Kremlin dan Red Square sebagai salah satu destinasi wisata ramah Muslim yang wajib dikunjungi di Rusia.
Pria yang juga menjabat sebagai Project Director PT INARIS International Corporation ini juga menyebutkan bahwa Kazan adalah sebuah kota historis yang benar-benar penting bagi Muslim.
"Orang-orang Muslim harus datang dan melihatnya sendiri bahwa banyak hal yang bisa kita pelajari tentang asal muasal berkembangnya agama Islam di sini. Ini adalah salah satu tempat pertama berkembangnya agama Islam, dan saya diberi tahu bahwa salah satu Al-Quran yang pertama kali dicetak adalah dari Kazan ini," tambahnya.
Tim MNC Portal Indonesia berkesempatan untuk mengunjungi destinasi wisata ini melalui familiarization trip sebagai bentuk kerjasama INARIS International Corporation dan FUN&SUN dari Rusia, menjadikan Moscow Kremlin dan Red Square sebagai salah satu destinasi wisata ramah Muslim yang wajib dikunjungi di Rusia.
(tdy)