3 Jenis Penyakit yang Banyak Menyerang Jamaah Haji 2024

Rabu, 19 Juni 2024 - 15:40 WIB
loading...
A A A
Faktor-faktor risiko yang meliputi kondisi ini meliputi kualitas air dan makanan. Di mana makanan dan minuman yang tidak higienis dapat menyebabkan infeksi saluran pencernaan.

Makan di tempat-tempat umum yang ramai dan tidak terjamin kebersihannya juga menjadi penyebab. Di sisi lain, kondisi fisik yang lelah dan stres dapat menurunkan daya tahan tubuh terhadap infeksi.



3. Pneumonia


Pneumonia atau radang paru-paru merupakan salah satu penyakit yang dapat menyerang jemaah haji di Arab Saudi. Jemaah haji berkumpul dalam jumlah besar di tempat-tempat suci seperti Masjidil Haram di Makkah dan Masjid Nabawi di Madinah.

Kerumunan ini dapat memfasilitasi penularan infeksi dari satu individu ke individu lainnya, termasuk penyakit pernapasan seperti pneumonia. Lingkungan di sekitar Makkah dan Madinah dapat menjadi faktor risiko. Misalnya, cuaca panas dan kering dapat menyebabkan dehidrasi dan melemahkan sistem kekebalan tubuh, meningkatkan risiko infeksi pernapasan termasuk pneumonia.

Penyakit ini umumnya disebabkan oleh infeksi bakteri, virus, atau jamur pada paru-paru. Di mana pasien banyak yang mengeluhkan gejala seperti batuk berdahak, demam, sesak napas, nyeri dada.
(dra)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Fakta Hailey Bieber...
5 Fakta Hailey Bieber yang Mengaku Punya Dua Kista Ovarium
2 Artis Indonesia Naik...
2 Artis Indonesia Naik Haji 2025, Nomor Terakhir Baru Mualaf
Ivan Gunawan Berangkat...
Ivan Gunawan Berangkat Haji Tahun Ini, Ungkap Rasa Syukur
6 Penyakit yang Sering...
6 Penyakit yang Sering Kambuh setelah Lebaran, Kenali Gejalanya
Waspada! 6 Penyakit...
Waspada! 6 Penyakit Menular yang Bisa Jadi Ancaman di 2025, Nomor 3 Masih Menghantui Dunia
Tiroid Pengaruhi Kesuburan...
Tiroid Pengaruhi Kesuburan dan Kehamilan, dari Keguguran hingga Kesehatan Mental Anak
Virus HMPV Terdeteksi...
Virus HMPV Terdeteksi di Indonesia Sejak 2001, Gejalanya Batuk dan Demam
Pasien HMPV Gambarkan...
Pasien HMPV Gambarkan Gejala yang Mengerikan: Terburuk yang Pernah Saya Rasakan
Waspada! Penyakit Akibat...
Waspada! Penyakit Akibat Konsumsi Gula Berlebihan dan Cara Menjaga Kadar Gula Tubuh
Rekomendasi
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Turun Langsung Pantau Pemutihan Ijazah Siswa yang Ditahan Sekolah
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
Belasan Finalis Ashoka...
Belasan Finalis Ashoka Young Changemaker Tawarkan Inovasi Sosial dan Lingkungan Hidup
Berita Terkini
Kondisi Terakhir Bunda...
Kondisi Terakhir Bunda Iffet sebelum Meninggal, Sempat Dirawat Intensif
1 jam yang lalu
Profil Bunda Iffet,...
Profil Bunda Iffet, Ibu Bimbim Slank yang Meninggal Dunia di Usia 87 Tahun
1 jam yang lalu
Jenazah Bunda Iffet...
Jenazah Bunda Iffet Akan Dimakamkan di TPU Karet Bivak
2 jam yang lalu
Kabar Duka, Bunda Iffet...
Kabar Duka, Bunda Iffet Meninggal Dunia Usai Dirawat di Rumah Sakit
2 jam yang lalu
Richeese Pizza Kini...
Richeese Pizza Kini Hadir di Indonesia, Berikan Sensasi Baru Buat Pecinta Kuliner Tanah Air
5 jam yang lalu
Ammar Zoni Siap Hirup...
Ammar Zoni Siap Hirup Udara Bebas? Ini Penjelasan Kuasa Hukumnya
5 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Gratiskan...
3 Negara yang Gratiskan Pendidikan Rakyatnya hingga S3
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved