Fuji Jadi Trending Kasus Dugaan Perselingkuhan Azizah Salsha, Fadly Faisal Marah

Kamis, 22 Agustus 2024 - 09:57 WIB
loading...
Fuji Jadi Trending Kasus...
Fuji ikut terseret dugaan perselingkuhan rekannya, Azizah Salsha. Fadly Faisal marah mendengarnya. Foto/ Instagram
A A A
JAKARTA - Fujianti Utama alias Fuji ikut terseret dugaan perselingkuhan rekannya, Azizah Salsha. Bahkan, Fuji menjadi trending di X.

Tidak terima adik kesayangannya terus menerus mendapat fitnah, Fadly Faisal meluapkan emosinya melalui Instagram Story miliknya. Dia meminta netizen agar berhenti menyebarkan berita bohong yang menyebut nama adiknya.



"Stop nyebar hoax deh," ungkap Fadly dikutip dari unggahan Instagram Story @_, Kamis (22/8/2024).

Fadly merasa geram karena sang adik terus saja menjadi sasaran fitnah yang bisa membuat mentalnya terganggu.

"Apa-apa ade gue mulu yang kena. Gak usah dijatuhin terus mentalnya. Stop fitnah-fitnah," tulisnya.

Fuji sendiri sudah memberikan klarfikasi melalui Instagram Story dengan fitur ekslusif di akun @fuji_an. Seolah tak ingin ambil pusing, Fuji malah tertawa melihat tudingan yang mengarah kepadanya karena merasa tak masuk akal.

Fuji juga heran mengapa namanya terseret padahal dirinya tak melakukan apa pun."Ingat Apapun gosipnya, Fuji yang kena, Fuji yang salah," tulis Fuji.



"Ngakak banget lihat fitnah-fitnahan orang, gosipnya variatif ya, keknya aku enggak ngapa-ngapain deh, dan udah kelewatan sih," tulis dia lagi.

Fuji dengan tegas meminta netizen berhenti menyebarkan fitnah tentang dirinya. "Stop fitnah brooo," tulis Fuji.

Sementara, Azizah Salsha juga sudah memberikan klarifikasi dengan memastikan bahwa rumah tangganya baik-baik saja dan rumor yang beredar tidak benar.
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Minta Didoakan Dapat...
Minta Didoakan Dapat Jodoh, Verrell Bramasta Ajak Venna Melinda Bertemu Fuji
5 Pemain Timnas Indonesia...
5 Pemain Timnas Indonesia dengan Followers Instagram Terbanyak, Nomor 1 Suami Azizah Salsha
3 Alasan Raja Charles...
3 Alasan Raja Charles Selingkuh dengan Ratu Camilla dan Meninggalkan Putri Diana
Pernikahan Camilla dan...
Pernikahan Camilla dan Raja Charles di Tengah Isu Selingkuh, sang Ratu Gugup
Sejarah Ratu Camilla...
Sejarah Ratu Camilla Mengusir Putri Diana dari Istana Buckingham hingga Selingkuh dengan Raja Charles
Victoria Cemas Lihat...
Victoria Cemas Lihat Iklan Pakaian Dalam David Beckham, Takut Suami Selingkuh
Emosi Victoria Memuncak...
Emosi Victoria Memuncak saat Mengungkap Dugaan Perselingkuhan David Beckham
Baru Cerai, Andrew Andika...
Baru Cerai, Andrew Andika Ketahuan Gandeng Cewek Lagi
Kisah Pilu Priscilla...
Kisah Pilu Priscilla Mengetahui Perselingkuhan Elvis Presley dari Surat Penggemar
Rekomendasi
Puan dan Jokowi Duduk...
Puan dan Jokowi Duduk Satu Meja, Guntur Romli Ungkit Pemecatan
4 Tokoh Rusia Bebas...
4 Tokoh Rusia Bebas dari Sanksi Uni Eropa, Ada Pengusaha hingga Menteri
92 Perwira Bareskrim...
92 Perwira Bareskrim Polri Dimutasi Kapolri Jelang Idulfitri 2025, Ini Daftar Namanya
Berita Terkini
Uang Ganti Rugi Tanah...
Uang Ganti Rugi Tanah Proses Cair Rp3,3 Miliar, Berapa Bagian Keluarga Mat Solar?
33 menit yang lalu
Ariel NOAH Jawab Kritikan...
Ariel NOAH Jawab Kritikan Ahmad Dhani soal Orang Lain Boleh Nyanyikan Lagunya Tanpa Izin
1 jam yang lalu
Reaksi Andika Kangen...
Reaksi Andika Kangen Band Tahu Ayah Mertuanya Seorang Polisi: Gue Takut Digeledah
1 jam yang lalu
Cerita Andika Kangen...
Cerita Andika Kangen Band Nikah Kelima Kalinya, PDKT hanya 9 Hari hingga Ditantang Calon Mertua
2 jam yang lalu
Pangeran Harry Diduga...
Pangeran Harry Diduga Tutupi Penyakit Menular Seksual saat Ajukan Visa
3 jam yang lalu
Sengketa Tanah Mat Solar...
Sengketa Tanah Mat Solar Berakhir Damai, Ganti Rugi Rp3,3 Miliar Cair 26 Maret
4 jam yang lalu
Infografis
Gunung Berapi Bawah...
Gunung Berapi Bawah Laut Jadi Ancaman AS setelah Kebakaran Hutan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved