10 Hal Seru yang Dilakukan IShowSpeed di Yogyakarta, Jadi Mas-mas Jawa hingga Cicipi Beras Kencur

Minggu, 22 September 2024 - 04:00 WIB
loading...
A A A

3. Minum Jamu Beras Kencur

10 Hal Seru yang Dilakukan IShowSpeed di Yogyakarta, Jadi Mas-mas Jawa hingga Cicipi Beras Kencur

Foto/YouTube IShowSpeed

Speed melanjutkan pelesirannya di Kota Pelajar itu dengan masuk ke salah satu pasar. Perhatiannya kemudian tertuju ke salah satu penjual yang sedang menjajakan jamu. Ia lantas penasaran untuk mencobanya.

"Bisakah saya mendapatkan satu jamu?" kata Speed kepada perempuan penjual jamu.

Speed kemudian mendapatkan secangkir jamu berisi beras kencur dan mulai menjajalnya. Ekspresinya tampak terkejut. Matanya bahkan sampai melotot. "Ini terbuat dari apaan sih?" tanya Speed.

"Ini beras kencur," ucap sang penjual jamu.

4. Berburu Batik

10 Hal Seru yang Dilakukan IShowSpeed di Yogyakarta, Jadi Mas-mas Jawa hingga Cicipi Beras Kencur

Foto/YouTube IShowSpeed

Tak ketinggalan, saat mengunjungi salah satu pasar di Malioboro, Speed juga asyik berburu batik. Meski sempat kebingungan karena banyaknya jenis batik yang ada di sana, ia akhirnya diberi sebuah rekomendasi batik dari salah satu penjual.

5. Naik Delman

10 Hal Seru yang Dilakukan IShowSpeed di Yogyakarta, Jadi Mas-mas Jawa hingga Cicipi Beras Kencur

Foto/YouTube IShowSpeed

Saat jalan-jalan di sekitar Malioboro, perhatian Speed tiba-tiba tertuju ke delman yang sedang melintas di depannya. Ia heran, dengan kehadiran kuda yang dijadikan alat transportasi itu. Ia lantas menjajal untuk menaikinya.

Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1414 seconds (0.1#10.140)