Mengenal Self-Harm, Masalah Kesehatan Mental yang Membuat Seseorang Menyakiti Diri Sendiri

Senin, 16 Desember 2024 - 14:33 WIB
loading...
A A A
Tindakan self-harm yang sering kali dimulai sebagai cara untuk mengatasi perasaan tertekan dan jika tidak dianggap serius, dapat berujung pada tindakan yang lebih berbahaya, termasuk tindakan percobaan mengakhiri hidup.

Mengatasi Self-Harm
Beberapa orang dapat mengatasi masalah mental dengan mengunjungi psikolog, teman atau keluarga. Namun, setiap orang memiliki masalah yang berbeda dan cara mereka keluar dari suatu masalah pun berbeda.

Oleh karena itu, penting untuk mengetahui beberapa cara yang dapat membantu mengatasi dan mengurangi kecenderungan untuk melakukan self-harm. Salah satunya adalah dengan mengalihkan perhatian dari pikiran untuk melukai diri sendiri.

Cara lainnya, dapat menemukan kegiatan baru, dengan mengeksplorasi banyak aktivitas menyenangkan, yang dapat mengalihkan perilaku self-harm. Misalnya melukis. Ini memungkinkan seseorang menyalurkan emosi dengan cara yang kreatif dan dapat menghasilkan karya yang bagus.

Freya Falya Amaranggana
(tdy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pilihan Utama Menjaga...
Pilihan Utama Menjaga Kesehatan Tubuh: NK Health Hadirkan Layanan Fisioterapi Berkualitas di Bintaro
Apakah Boleh Minum Kopi...
Apakah Boleh Minum Kopi saat Sahur? Perhatikan 5 Hal Ini Agar Tidak Dehidrasi
3 Tips Buka Puasa Sehat...
3 Tips Buka Puasa Sehat ala Ade Rai, Hindari Gorengan Perbanyak Serat
Waspada! 6 Penyakit...
Waspada! 6 Penyakit Menular yang Bisa Jadi Ancaman di 2025, Nomor 3 Masih Menghantui Dunia
Nutriflakes Hadirkan...
Nutriflakes Hadirkan Nutrisi Sehat untuk Puasa Nyaman dengan Kampanye #SiapaAjaBisa
Cegah Migrain saat Puasa,...
Cegah Migrain saat Puasa, Begini 5 Cara Menjalani Ramadan dengan Nyaman
Justin Bieber Makin...
Justin Bieber Makin Tertutup di Tengah Perilaku Aneh, Persempit Circle Pertemanan
Agnez Mo Alami Kebotakan...
Agnez Mo Alami Kebotakan akibat Mengidap Alopecia, Efek Stres
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan, Bisa Menurunkan Berat Badan
Rekomendasi
Indonesia Menang 1-0...
Indonesia Menang 1-0 dari Bahrain, Presiden Prabowo: Timnas Berhasil, Maju Terus!
Ini Daftar Lengkap Jajaran...
Ini Daftar Lengkap Jajaran Direksi dan Komisaris Baru Bank BNI Hasil RUPS 2025
Prabowo Minta Kabinetnya...
Prabowo Minta Kabinetnya Perbaiki Komunikasi Publik, Bahlil Ungkap Tujuannya
Berita Terkini
Sinopsis Sinetron Cinta...
Sinopsis Sinetron Cinta Yasmin, Rabu 26 Maret 2025: Alysa Terbukti Tak Bersalah
13 menit yang lalu
Pilihan Utama Menjaga...
Pilihan Utama Menjaga Kesehatan Tubuh: NK Health Hadirkan Layanan Fisioterapi Berkualitas di Bintaro
15 menit yang lalu
Nonton Petualangan Seru...
Nonton Petualangan Seru Nobita dan Doraemon Streaming di Sini
28 menit yang lalu
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Rabu 26 Maret 2025: Noah Bertikai dengan Vernie
37 menit yang lalu
Putri Madeleine Tinggalkan...
Putri Madeleine Tinggalkan Gelar Kerajaan demi Bisnis Kecantikan
53 menit yang lalu
Sarwendah Bersyukur...
Sarwendah Bersyukur Semua ART di Rumahnya Mudik Lebaran, Bisa Lebih Dekat dengan Anak
1 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved